Iklan

Iklan

Pertanyaan

Deklarasi kemerdekaan yang ditandatangani pada tanggal 4 Juli 1776 oleh ketiga belas koloni di wilayah Amerika mengandung makna kebebasan hak asasi manusia. Permyataan ini telah menimbulkan ketegangan bahkan peperangan antara kaum kolonis Amerika dan pihak Inggris. Revolusi Amerika telah membakar semangat kebangsaan hingga ke negara lain seperti Indonesia hingga saat ini. Dampak peristiwa tersebut terhadap sistem pemerintahan Indonesia saat ini adalah...

Deklarasi kemerdekaan yang ditandatangani pada tanggal 4 Juli 1776 oleh ketiga belas koloni di wilayah Amerika mengandung makna kebebasan hak asasi manusia. Permyataan ini telah menimbulkan ketegangan bahkan peperangan antara kaum kolonis Amerika dan pihak Inggris. Revolusi Amerika telah membakar semangat kebangsaan hingga ke negara lain seperti Indonesia hingga saat ini. Dampak peristiwa tersebut terhadap sistem pemerintahan Indonesia saat ini adalah...

  1. berkembangnya pemerintahan sentralisasi dengan berdasar pada otoritas tertinggi pada lembaga eksekutif

  2. terbentuknya sistem kabinet pemerintahan sebagai perwakilan dari partai politik yang mendukung lembaga eksekutif

  3. adanya Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) sebagai wakil rakyat yang ditentukan berdasarkan jumlah penduduk

  4. rakyat memiliki hak dan kewajiban tertinggi dalam sistem penyelenggaraan negara sehingga lembaga eksekutif bertanggung jawab kepada rakyat

  5. adanya sistem parlemen negara dalam menata arus mobilitas kepartaian sehingga tidak terjadi konflik kepentingan antarpartai

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Deklarasi Kemerdekaan adalah suatu akta dari Kongres Kontinental Kedua yang diadopsi pada 4 Juli 1776 yang menyatakan bahwa Tiga Belas Koloni memerdekakan diri dari Britania Raya. Deklarasi ini, yang sebagian besar ditulis oleh Thomas Jefferson, menjelaskan pembenaran atau justifikasi untuk melepaskan diri, dan merupakan pengembangan dari Resolusi Lee tertanggal 2 Juli yang untuk pertama kalinya menyatakan kemerdekaan AS. Salinan deklarasi ini ditandatangani oleh para delegasi pada 2 Agustus dan saat ini dipamerkan di National Archives and Records Administration di Washington, D.C. Deklarasi ini dianggap sebagai salah satu dokumen pendirian Amerika Serikat dan tanggal 4 Juli dirayakan sebagai Hari Kemerdekaan. Dampak Revolusi Amerika terhadap Pergerakan Nasional Indonesia yaitu revolusi Amerika telah mendorong bangsa Indonesia, khususnya kaum pergerakan nasional Indonesia untuk melawan penjajah, adanya pengakuan terhadap HAM telah mendorong kaum pergerakan nasional mempertahankan hak rakyat Indonesia untuk lepas dari keterbelakangan akibat penjajah, revolusi Amerika melahirkan sikap untuk mempertahankan kebebasan, kemerdekaan, dan penghormatanterhadap sesama manusia. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah B.

Deklarasi Kemerdekaan adalah suatu akta dari Kongres Kontinental Kedua yang diadopsi pada 4 Juli 1776 yang menyatakan bahwa Tiga Belas Koloni memerdekakan diri dari Britania Raya. Deklarasi ini, yang sebagian besar ditulis oleh Thomas Jefferson, menjelaskan pembenaran atau justifikasi untuk melepaskan diri, dan merupakan pengembangan dari Resolusi Lee tertanggal 2 Juli yang untuk pertama kalinya menyatakan kemerdekaan AS. Salinan deklarasi ini ditandatangani oleh para delegasi pada 2 Agustus dan saat ini dipamerkan di National Archives and Records Administration di Washington, D.C. Deklarasi ini dianggap sebagai salah satu dokumen pendirian Amerika Serikat dan tanggal 4 Juli dirayakan sebagai Hari Kemerdekaan. Dampak Revolusi Amerika terhadap Pergerakan Nasional Indonesia yaitu revolusi Amerika telah mendorong bangsa Indonesia, khususnya kaum pergerakan nasional Indonesia untuk melawan penjajah, adanya pengakuan terhadap HAM telah mendorong kaum pergerakan nasional mempertahankan hak rakyat Indonesia untuk lepas dari keterbelakangan akibat penjajah, revolusi Amerika melahirkan sikap untuk mempertahankan kebebasan, kemerdekaan, dan penghormatan  terhadap sesama manusia.

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2rb+

Haryo bimo Seno

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kaum koloni amerika mengangkat George Washington, seseorang yang berjasa kepada inggris dalam perang laut tujuh tahun untuk menghadapi....

18

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia