Iklan

Pertanyaan

Definisi nilai sosial menurut Kimball Young adalah ….

Definisi nilai sosial menurut Kimball Young adalah ….

  1. konsepsi abstrak dalam diri manusia mengenai apa yang dianggap baik dan buruk

  2. unsur-unsur abstrak dan sering tidak disadari oleh apa yang benar dan penting dalam masyarakat

  3. berbagai gagasan-gagasan yang menjelaskan tentang apakah suatu tindakan itu penting atau tidak penting

  4. gambaran mengenai apa yang diinginkan, pantas, berharga, dan memengaruhi perilaku sosial orang-orang yang memiliki nilai tersebut

     

  5. berbagai konsep-konsep umum mengenai sesuatu yang ingin dicapai, serta memberikan petunjuk mengenai tindakan-tindakan yang harus diambil

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

09

:

15

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Salah satu tokoh yang mengemukakan pendapatnya mengenai nilai sosial adalah sosiologi asal Amerika, Kimball Young. Beliau berpendapat bahwa nilai sosial sebagai unsur-unsur abstrak dan sering tidak disadari oleh apa yang benar dan penting dalam masyarakat. Pemikirannya terhadap konsep nilai sosial ini banyak dipengaruhi oleh sudut pandang psikologi. Hal ini bisa jelas terlihat dari kata “tidak disadari” yang erat dengan kajian psikologi. Situasi dan kondisi kehidupan di Amerika pun turut berkontribusi memengaruhi pemikiran beliau. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Salah satu tokoh yang mengemukakan pendapatnya mengenai nilai sosial adalah sosiologi asal Amerika, Kimball Young. Beliau berpendapat bahwa nilai sosial sebagai unsur-unsur abstrak dan sering tidak disadari oleh apa yang benar dan penting dalam masyarakat. Pemikirannya terhadap konsep nilai sosial ini banyak dipengaruhi oleh sudut pandang psikologi. Hal ini bisa jelas terlihat dari kata “tidak disadari” yang erat dengan kajian psikologi. Situasi dan kondisi kehidupan di Amerika pun turut berkontribusi memengaruhi pemikiran beliau. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan berikut. (1) Ukuran untuk menentukan aturan sosial. (2) Pedoman hidup yang sangat wajib dipatuhi masyarakat. (3) Cenderung berkaitan satu sama lain dan membentuk sistem nilai....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia