Iklan

Iklan

Pertanyaan

Data Kementerian Kominfo menunjukkan bahwa selama tahun 2018, sudah dilakukan pemblokiran konten yang mengandung radikalisme dan terorisme sebanyak 10.499 konten. Konten-konten ini terdiri dari 7.160 konten di Facebook dan Instagram, 1.316 konten di Twitter, 677 konten di Youtube, 502 konten di Telegram, 502 konten di filesharing , dan 292 konten di situs website . Jaringan terorisme memang telah menjadi permasalahan global hingga saat ini. Jaringan tersebut merupakan bagian dari unsanctioned institutions yang keberadaannya tidak diakui oleh anggota masyarakat karena ….

Data Kementerian Kominfo menunjukkan bahwa selama tahun 2018, sudah dilakukan pemblokiran konten yang mengandung radikalisme dan terorisme sebanyak 10.499 konten. Konten-konten ini terdiri dari 7.160 konten di Facebook dan Instagram, 1.316 konten di Twitter, 677 konten di Youtube, 502 konten di Telegram, 502 konten di filesharing, dan 292 konten di situs website. Jaringan terorisme memang telah menjadi permasalahan global hingga saat ini. Jaringan tersebut merupakan bagian dari unsanctioned institutions yang keberadaannya tidak diakui oleh anggota masyarakat karena ….  

  1. memberikan pengaruh westernisasi undefined 

  2. membentuk jaringan ilegal yang luas undefined 

  3. memunculkan labelling dari bangsa asing undefined 

  4. melemahkan sistem ekonomi suatu negara undefined 

  5. menimbulkan disintegrasi sosial di masyarakat undefined 

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B. undefined 

Iklan

Pembahasan

Jaringan terorisme merupakan bagian dari unsanctioned institutions yang keberadaannya tidak diakui oleh anggota masyarakat karena dapat mendorong terjadinya konflik dan kekerasan. Unsanctioned institutions sulit diberantas karena membentuk jaringan illegal yang bersifat luas untuk melakukan tindak kejahatan secara terkoordinasi. Selain itu, dampak dari tindakan tersebut seringkali menimbulkan korban jiwa sehingga menghasilkan traumatisme di masyarakat. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Jaringan terorisme merupakan bagian dari unsanctioned institutions yang keberadaannya tidak diakui oleh anggota masyarakat karena dapat mendorong terjadinya konflik dan kekerasan. Unsanctioned institutions sulit diberantas karena membentuk jaringan illegal yang bersifat luas untuk melakukan tindak kejahatan secara terkoordinasi. Selain itu, dampak dari tindakan tersebut seringkali menimbulkan korban jiwa sehingga menghasilkan traumatisme di masyarakat. Jadi, jawaban yang tepat adalah B. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah sindikat kejahatan investasi mengumpulkan dana dari para investor dengan menjanjikan imbalan hasil yang cukup besar untuk berbisnis. Sindikat kejahatan tersebut termasuk dalam tipe lembaga sosi...

68

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia