Iklan

Pertanyaan

Data geologi yang dibutuhkan untuk mengidentifikasi lokasi yang cocok untuk mendirikan sumber daya energi panas bumi adalah ....

Data geologi yang dibutuhkan untuk mengidentifikasi lokasi yang cocok untuk mendirikan sumber daya energi panas bumi adalah .... 

  1. sebaran gunung api undefined

  2. sebaran endapan fluvial undefined

  3. sebaran daerah cekungan undefined

  4. sebaran stratifigasi batuan beku undefined

  5. sebaran sungai berpola dendritik undefined

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

54

:

59

Iklan

A. Irnawati

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A. undefined

Pembahasan

Panas bumi adalah sumber energi panas yang terkandung di dalam air panas, uap air, serta batuan bersama mineral ikutan dan gas lainnya yang secara genetik tidak dapat dipisahkan dalam suatu sistem panas bumi. Sementara itu, energi panas bumi merupakan energi yang bersumber dari panas yang terkandung dalam intibumi dan pada umumnya berasosiasi dengan keberadaan gunung api. Untuk mengidentifikasi lokasi yang cocok untuk mendirikan sumber daya energi panas bumi, maka data geologi yang dibutuhkan adalah sebaran gunung api. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Panas bumi adalah sumber energi panas yang terkandung di dalam air panas, uap air, serta batuan bersama mineral ikutan dan gas lainnya yang secara genetik tidak dapat dipisahkan dalam suatu sistem panas bumi. Sementara itu, energi panas bumi merupakan energi yang bersumber dari panas yang terkandung dalam inti bumi dan pada umumnya berasosiasi dengan keberadaan gunung api. Untuk mengidentifikasi lokasi yang cocok untuk mendirikan sumber daya energi panas bumi, maka data geologi yang dibutuhkan adalah sebaran gunung api.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A. undefined

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!