Iklan

Pertanyaan

Dari suatu kelompok diskusi yang terdiri atas 5 pria dan 4 wanita, akan dipililh 3 orang secara acak untuk memaparkan hasil diskusinya. Banyak cara untuk memilih 2 pria dan 1 wanita adalah......

Dari suatu kelompok diskusi yang terdiri atas 5 pria dan 4 wanita, akan dipililh 3 orang secara acak untuk memaparkan hasil diskusinya. Banyak cara untuk memilih 2 pria dan 1 wanita adalah......

  1. 18 cara

  2. 21 cara

  3. 30 cara

  4. 40 cara

  5. 80 cara

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

02

:

19

:

31

:

18

Klaim

Iklan

N. Mustikowati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

M e m i l i h space 2 space p r i a space d a r i space 5 space p r i a space d a n space m e m i l i h space 1 space w a n i t a space d a r i space 4 space w a n i t a comma space b e r a r t i space colon  C subscript 2 superscript 5 cross times C subscript 1 superscript 4 equals 40

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

20

Marta Butarbutar

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

"SMA Merdeka Belajar mempunyai 15 siswa laki-laki dan 10 siswa perempuan sebagai kandidat peserta Jambore Siswa Nasional. Dari kandidat yang tersedia, tentukan banyak kemungkinan susunan perwakilan ya...

8

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia