Iklan

Pertanyaan

Dari reaksi Br 2 ​ ( g ) + 2 NO ( g ) → 2 NOBr ( g ) , diperoleh data eksperimen sebagai berikut. Dari data eksperimen di atas, selesaikanlah permasalahan berikut. Tentukan orde reaksi total. Tentukan persamaan laju. Tentukan harga k. Berapa laju reaksinya jika [ NO ] = 0 , 2 M dan [ Br 2 ​ ] = 0 , 3 M ?

Dari reaksi , diperoleh data eksperimen sebagai berikut.
 


Dari data eksperimen di atas, selesaikanlah permasalahan berikut.

  1. Tentukan orde reaksi total.
  2. Tentukan persamaan laju.
  3. Tentukan harga k.
  4. Berapa laju reaksinya jika dan ?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

16

:

17

:

44

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jika diketahui t, maka nilai vnya adalah t 1 ​ . Mencari orde total. Orde [NO], menggunakan percobaan 1&3 ( 0 , 2 0 , 1 ​ ) x ( 0 , 1 0 , 1 ​ ) = 96 24 ​ ( 0 , 2 0 , 1 ​ ) x ( 0 , 1 0 , 1 ​ ) ​ = 96 24 ​ ( 2 1 ​ ) x = 4 1 ​ ( 2 1 ​ ) x = ( 2 1 ​ ) 2 x = 2 Maka, orde [NO] adalah 2. Mencari orde [Br 2 ] menggunakan persamaan 1&3 ( 0 , 1 0 , 1 ​ ) x ( 0 , 2 0 , 1 ​ ) y = 96 48 ​ ( 0 , 1 0 , 1 ​ ) x ​ ( 0 , 2 0 , 1 ​ ) y = 96 24 ​ ( 2 1 ​ ) y = 2 1 ​ ( 2 1 ​ ) y = ( 2 1 ​ ) 1 y = 1 Maka, orde[Br 2 ] adalah 1. Orde total orde total = x + y orde total = 2 + 1 orde total = 3 Jadi, orde totalnya adalah 3. Persamaan laju reaksinya adalah: v = k [ NO ] 2 [ Br 2 ​ ] Menentukan nilai k menggunakan persamaan 1 v = k [ NO ] 2 [ Br 2 ​ ] t 1 ​ = k [ NO ] 2 [ Br 2 ​ ] 96 1 ​ = k ( 0 , 1 ) 2 ( 0 , 1 ) k = 96 x 1 0 − 3 1 ​ k = 10 , 4167 Jadi, nilai k adalah 10,4167. Berapa laju reaksinya jika [NO] = 0,2 M dan [Br 2 ] = 0,3 M v = k [ NO ] 2 [ Br 2 ​ ] v = 10 , 4167 ( 0 , 2 ) 2 ( 0 , 3 ) v = 0 , 125 Jadi, laju reaksinya adalah 0,125.

Jika diketahui t, maka nilai vnya adalah .

  1. Mencari orde total. 
    • Orde [NO], menggunakan percobaan 1&3
        

      Maka, orde [NO] adalah 2. 
    • Mencari orde [Br2] menggunakan persamaan 1&3
        

      Maka, orde [Br2] adalah 1. 
    • Orde total 
       

      Jadi, orde totalnya adalah 3. 
  2. Persamaan laju reaksinya adalah:
     
  3. Menentukan nilai k menggunakan persamaan 1
     

    Jadi, nilai k adalah 10,4167.
     
  4. Berapa laju reaksinya jika [NO] = 0,2 M dan [Br2] = 0,3 M
     

    Jadi, laju reaksinya adalah 0,125.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

27

Kayla DiahTriapsari

Makasih ❤️

Sevensea Emmanoel Pasewang

jawab yang sangat membatu,terima kasih😇😇😇

Muhammad RADITYA AZHAR

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!