Iklan

Pertanyaan

Daniel adalah siswa kelas 8 SMP yang sedang mempelajari sistem rangka manusia. Pada pengamatannya Daniel menemukan dua jenis tulang yang saling berdekatan dan kedua tulang tersebut menghubungkan bagian siku dan tangan. Tulang pertama merupakan tulang yang sejajar dengan ibu jari sedangkan tulang yang kedua adalah tulang yang sejajar dengan jari kelingking. Kedua jenis tulang yang diamati Daniel adalah ….

Daniel adalah siswa kelas 8 SMP yang sedang mempelajari sistem rangka manusia. Pada pengamatannya Daniel menemukan dua jenis tulang yang saling berdekatan dan kedua tulang tersebut menghubungkan bagian siku dan tangan. Tulang pertama merupakan tulang yang sejajar dengan ibu jari sedangkan tulang yang kedua adalah tulang yang sejajar dengan jari kelingking. Kedua jenis tulang yang diamati Daniel adalah ….

  1. tulang kering dan tulang betis

  2. tulang belikat dan tulang selangka

  3. tulang hasta dan tulang pengumpil

  4. tulang lutut dan tulang paha  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

19

:

32

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Kedua tulang yang diamati oleh Daniel adalah tulang yang yang termasuk kedalam kelompok tulang lengan atas karena tulang tersebut menghubungkan antara siku dan tangan. Tulang yang pertama merupakan tulang pengumpil atau radius karena tulang tersebut sejajar dengan ibu jari sedangkan tulang kedua adalah tulang hasta atau ulna karena tulang tersebut sejajar dengan jari kelingking. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Kedua tulang yang diamati oleh Daniel adalah tulang yang yang termasuk kedalam kelompok tulang lengan atas karena tulang tersebut menghubungkan antara siku dan tangan. Tulang yang pertama merupakan tulang pengumpil atau radius karena tulang tersebut sejajar dengan ibu jari sedangkan tulang kedua adalah tulang hasta atau ulna karena tulang tersebut sejajar dengan jari kelingking. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!