Iklan

Pertanyaan

Dampak yang muncul akibat terjadinya erosi lembar yang disebabkan oleh air adalah ….

Dampak yang muncul akibat terjadinya erosi lembar yang disebabkan oleh air adalah ….space 

  1. kesuburan tanah menjadi berkurangspace 

  2. kadar air dalam tanah hilangspace 

  3. laju aliran air permukaan berkurangspace 

  4. infiltrasi air tanah berkurangspace 

  5. evaporasi air tanah berkurangspace 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

00

:

05

:

04

Klaim

Iklan

R. Dewi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Erosi lembar atau sheet erosion adalah erosi yang menyebabkan batuan menjadi seperti berlembar-lembar . Erosi ini terjadi secara horizontal dalam ruang lingkup yang luas. Erosi lembar ini adalah jenis erosi yang paling aktif mengurangi kesuburan tanah karena mampu mengelupas tanah bagian atas tanah sepenuhnya dan mengakibatkan mineral serta unsur hara pada tanah akan hilang. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Erosi lembar atau sheet erosion adalah erosi yang menyebabkan batuan menjadi seperti berlembar-lembar. Erosi ini terjadi secara horizontal dalam ruang lingkup yang luas. Erosi lembar ini adalah jenis erosi yang paling aktif mengurangi kesuburan tanah karena mampu mengelupas tanah bagian atas tanah sepenuhnya dan mengakibatkan mineral serta unsur hara pada tanah akan hilang.space 

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Tahapan dalam siklus hidrologi yang bisa memengaruhi peningkatan laju erosi adalah ….

1

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia