Iklan

Pertanyaan

Dampak revolusi teknologi di bidang kesehatan antara lain....

Dampak revolusi teknologi di bidang kesehatan antara lain....

  1. Meningkatkan hasil produksi

  2. Mengurangi jumlah tenaga kerja

  3. Menciptakan tatanan kelas sosial baru

  4. Percepatan arus informasi dan berita

  5. Penemuan vaksin dan obat terbaru

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

26

:

07

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban paling tepat adalah E.

jawaban paling tepat adalah E.

Pembahasan

Bidang kesehatan merupakan salah satu bidang yang mendapatkan dampak dari revolusi teknologi. Kemajuan teknologi ini menciptakan alat-alat penunjang kesehatan yang mampu membantu manusia untuk mendeteksi kesehatan tubuhnya, menghasilkan obat-obatan dan segala jenis makanan yang baik untuk kesehatan. Kemajuan ini dapat meningkatkan harapan hidup manusia. Kemajuan teknologi membantu mempercepat sistem atau pelayanan medis di Rumah Sakit.Contoh nyatanya adalah dengan ditemukannya vaksin dan obat-obatan terbaru yang ditemukan oleh para ahli. Dengan demikian, jawaban paling tepat adalah E.

Bidang kesehatan merupakan salah satu bidang yang mendapatkan dampak dari revolusi teknologi. Kemajuan teknologi ini menciptakan alat-alat penunjang kesehatan yang mampu membantu manusia untuk mendeteksi kesehatan tubuhnya, menghasilkan obat-obatan dan segala jenis makanan yang baik untuk kesehatan. Kemajuan ini dapat meningkatkan harapan hidup manusia. Kemajuan teknologi membantu mempercepat sistem atau pelayanan medis di Rumah Sakit.Contoh nyatanya adalah dengan ditemukannya vaksin dan obat-obatan terbaru yang ditemukan oleh para ahli.

Dengan demikian, jawaban paling tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perkembangan televisi di Indonesia diawali dari adanya saluran televisi nasional yaitu TVRI (Televisi Republik Indonesia). Pada perkembangannya, saat ini telah muncul banyak saluran televisi swasta di...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia