Iklan

Pertanyaan

Cermati kutipan teks berikut!


   Burung merpati termasuk burung berukuran sedang. Ukuran panjang burung ini antara 20 cm hingga 30 cm dan berat antara 700 gram hingga 900 gram. Merpati adalah burung yang berbadan gempal dengan leher pendek dan paruh ramping pendek.
    Burung merpati memiliki beragam jenis warna, antara lain cokelat, putih, hitam, atau perpaduan dari beberapa warna tersebut. Makanan burung ini adalah biji-bijian, seperti jagung, beras, kacang hijau, dan sebagainya. Merpati merupakan binatang pemakan biji-bijian.space 

Dalam teks laporan hasil observasi, cuplikan teks tersebut termasuk....

Dalam teks laporan hasil observasi, cuplikan teks tersebut termasuk....space 

  1. deskripsi umumspace 

  2. deskripsi bagianspace 

  3. deskripsi manfaatspace 

  4. deskripsi khususspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

38

:

09

Iklan

F. Siregar

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat ialah pilihan B.

jawaban yang tepat ialah pilihan B.space 

Pembahasan

Teks laporan hasil observasi adalah teks yang berisi penjabaran umum mengenai sesuatu yangdidasarkan pada hasil pengamatan serta fakta-fakta yang jelas dan terperinci. Berikut ini empat bagian yang membangun struktur teks laporan hasil observasi . Definisi/Pernyataan Umum Definisi umum merupakan pembukaan yang berisi pengertian mengenai sesuatu yang dibahas di dalam teks. Deskripsi Bagian Definisi bagian merupakan bagian yang berisi ide pokok dari setiap paragraf (penjelasan terperinci).Artinya, pada bagian ini menjelaskan aspek-aspek tertentu dari suatu objek secara spesifik. Deskripsi Manfaat Deskripsi manfaat merupakan bagian yang menjelaskan manfaat dari sesuatu yang dilaporkan. Penutup atau Simpulan Penutup atau simpulan merupakan bagian perincian akhir teks laporan hasil observasi. Penutup dapat berisi simpulan berupa tanggapan atau interpretasi penulis tentang objek yang dibahas dan bersifat opsional (boleh ada, boleh tidak). Berdasarkan kedua paragraf teks di atas, penulis menuliskan: Ciri fisik burung merpati yang terdapat pada kalimat Merpati adalah burung yang berbadan gempal dengan leher pendek dan paruh ramping pendek. Warna burung merpati dalam kalimat Burung merpati memiliki beragam jenis warna, antara lain cokelat, putih, hitam, atau perpaduan dari beberapa warna tersebut. Makanan burung merpati, yaitu Makanan burung ini adalah biji-bijian, seperti jagung, beras, kacang hijau, dan sebagainya. Pemaparan tentang ciri fisik, warna, dan makanan burung tersebut menunjukkan bahwa cuplikan teks di atas termasuk ke dalam deskripsi bagian . Jadi, jawaban yang tepat ialah pilihan B.

Teks laporan hasil observasi adalah teks yang berisi penjabaran umum mengenai sesuatu yang didasarkan pada hasil pengamatan serta fakta-fakta yang jelas dan terperinci.

Berikut ini empat bagian yang membangun struktur teks laporan hasil observasi.

  1. Definisi/Pernyataan Umum
    Definisi umum merupakan pembukaan yang berisi pengertian mengenai sesuatu yang dibahas di dalam teks.
  2. Deskripsi Bagian
    Definisi bagian merupakan bagian yang berisi ide pokok dari setiap paragraf (penjelasan terperinci). Artinya, pada bagian ini menjelaskan aspek-aspek tertentu dari suatu objek secara spesifik.
  3. Deskripsi Manfaat
    Deskripsi manfaat merupakan bagian yang menjelaskan manfaat dari sesuatu yang dilaporkan.
  4. Penutup atau Simpulan
    Penutup atau simpulan merupakan bagian perincian akhir teks laporan hasil observasi. Penutup dapat berisi simpulan berupa tanggapan atau interpretasi penulis tentang objek yang dibahas dan bersifat opsional (boleh ada, boleh tidak).

Berdasarkan kedua paragraf teks di atas, penulis menuliskan:

  1. Ciri fisik burung merpati yang terdapat pada kalimat Merpati adalah burung yang berbadan gempal dengan leher pendek dan paruh ramping pendek. 
  2. Warna burung merpati dalam kalimat Burung merpati memiliki beragam jenis warna, antara lain cokelat, putih, hitam, atau perpaduan dari beberapa warna tersebut.
  3. Makanan burung merpati, yaitu Makanan burung ini adalah biji-bijian, seperti jagung, beras, kacang hijau, dan sebagainya.

Pemaparan tentang ciri fisik, warna, dan makanan burung tersebut menunjukkan bahwa cuplikan teks di atas termasuk ke dalam deskripsi bagian.

Jadi, jawaban yang tepat ialah pilihan B.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!