Iklan

Pertanyaan

Dalam teks diskusi, paragraf yang baik harus memiliki koherensi dari kalimat-kalimat penyusunnya. Koherensi berarti ...

Dalam teks diskusi, paragraf yang baik harus memiliki koherensi dari kalimat-kalimat penyusunnya. Koherensi berarti ... 

  1. kesamaan bentukundefined 

  2. kepaduan bentukundefined 

  3. kesamaan maknaundefined 

  4. kepaduan maknaundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

56

:

12

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat ialah pilihan D.

jawaban yang tepat ialah pilihan D.undefined 

Pembahasan

Teks diskusi merupakan teks yang disusun untuk menyajikan pendapat, sudut pandang, maupun perspektif yang berbeda terhadap suatu permasalahan. Pada sebuah teks kohesi dan koherensi merupakan syarat utama kewacanaan atau tekstualitas dan keduanya merupakan konsep kepaduan. Kohesi merupakan keserasian hubungan antara unsur yang satu dengan unsur yang lainnya sehingga tercipta pengertian yang apik atau koheren. Adapun koherensi merupakansebuah pola keterkaitan antara bagian yang satu dengan bagian yang lain, sehingga kalimat memiliki kesatuan makna yang utuh. Berdasarkan penjelasan tersebut makapengertian dari koherensi ialah kepaduan makna. Jadi, jawaban yang tepat ialah pilihan D.

Teks diskusi merupakan teks yang disusun untuk menyajikan pendapat, sudut pandang, maupun perspektif yang berbeda terhadap suatu permasalahan. Pada sebuah teks kohesi dan koherensi merupakan syarat utama kewacanaan atau tekstualitas dan keduanya merupakan konsep kepaduan. Kohesi merupakan keserasian hubungan antara unsur yang satu dengan unsur yang lainnya sehingga tercipta pengertian yang apik atau koheren. Adapun koherensi merupakan sebuah pola keterkaitan antara bagian yang satu dengan bagian yang lain, sehingga kalimat memiliki kesatuan makna yang utuh.

Berdasarkan penjelasan tersebut maka pengertian dari koherensi ialah kepaduan makna.

Jadi, jawaban yang tepat ialah pilihan D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Jodohkanlah sesuai dengan pernyataan yang tepat! Semua anak sebaiknya harus berolahraga. modalitas konjungsi tujuan bahasa evaluatif kohesi Menunjukkan waktu pengandaian ...

10

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia