Dalam sistem eskresi, hati berperan mengeskresikan cairan empedu. Cairan tersebut harus dikeluarkan dari tubuh karena dapat mengakibatkan penyakit kuning. Jelaskan asal diperolehnya cairan empedu tersebut! Mengapa cairan empedu yang tidak dikeluarkan dapat mengakibatkan penyakit kuning?
....
....
D. Entry
Master Teacher
Cairan empedu berasal dari perombakan hemiglobin eritrosit yang telah tua. Hemiglobin dalam eritrosit diuraikan emjadi hemin, zat besi dan globin. Zat besi dan globin dibawa ke sumsum tulang merah untuk menjadi antibodi dan hemoglobin baru. Hemin dirombak menjadi bilirubin dan biliverdin yang merupakan zat warna empedu. Zat warna tersebut di dalam usus mengalami oksidasi menjadi urobilin bewarna kekuningan yang dikeluarkan melalui warna feses dan warna urine.
Penyakit kuning dapat terjadi karena kantong empedu tersumbat atau atau peradangan yang lain akibatnya bilirubin dan biliverdin tidak masuk ke dalam usus dua belas jari tetapi justru masuk ke sistem peredaran darah sehingga menyebabkan seluruh tubuh penderita berwarna kuning.
1rb+
5.0 (5 rating)
Ferdi Ya
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia