Iklan

Iklan

Pertanyaan

Dalam sistem ekskresi manusia, komponen darah seperti glukosa dan asam amino dikembalikan ke darah dari tempat filtrasinya melalui proses... (SNMPTN 2009)

Dalam sistem ekskresi manusia, komponen darah seperti glukosa dan asam amino dikembalikan ke darah dari tempat filtrasinya melalui proses... (SNMPTN 2009)space 

  1. difusi terfasilitasispace 

  2. difusi sederhanaspace 

  3. transpor aktifspace 

  4. pinositosisspace 

  5. osmosisspace 

Iklan

H. Zulaiha

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Kalijaga

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

pilihan jawaban yang tepat adalah C.space 

Iklan

Pembahasan

Transport aktif merupakan perpindahan zat melalui membran yang melawan gradien konsentrasi (dari konsentrasi rendah ke konsentrasi yang lebih tinggi), sehingga memerlukan energi berupa ATP. Transpor aktif meliputi pompa ion, kotranspor dan endositosis-eksositosis. Contohnya pada proses pengembalian glukosa dan asam amino ke dalam darah dari tempat filtrasinya di dalam nefron terjadi dengan mekanisme transpor aktif yang menggunakan energi. Pengembalian glukosa dan asam amino ke dalam tubuh terjadi pada proses reabsorpsi di dalam tubulus proksimal. Mekanisme transpor aktif yaitu : melawan gradien konsentrasi membutuhkan energi (ATP) melewati protein karier. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Transport aktif merupakan perpindahan zat melalui membran yang melawan gradien konsentrasi (dari konsentrasi rendah ke konsentrasi yang lebih tinggi), sehingga memerlukan energi berupa ATP. Transpor aktif meliputi pompa ion, kotranspor dan endositosis-eksositosis. Contohnya pada proses pengembalian glukosa dan asam amino ke dalam darah dari tempat filtrasinya di dalam nefron terjadi dengan mekanisme transpor aktif yang menggunakan energi. Pengembalian glukosa dan asam amino ke dalam tubuh terjadi pada proses reabsorpsi di dalam tubulus proksimal. Mekanisme transpor aktif yaitu :

  1. melawan gradien konsentrasi
  2. membutuhkan energi (ATP)
  3. melewati protein karier.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

47

Ghina Nurfatma Fadila

salaaahh

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Ginjal berfungsi menjaga keseimbangan kadar cairan dalam tubuh SEBAB Ginjal berfungsi memfiltrasi, reabsorpsi, dan mempertahankan tekanan osmosis cairan ekstraseluler

10

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia