Iklan

Iklan

Pertanyaan

Dalam sistem berikut ini massa bola adalah M = 1,8 kali massa batang. Panjang batang L = 100 cm. Abaikan massa katrol dan massa tali, serta gesekan. Bola mula-mula ditempatkan sejajar ujung bawah batang kemudian dilepaskan. Kapan bola akan sejajar dengan tinggi ujung atas batang ?

Dalam sistem berikut ini massa bola adalah M = 1,8 kali massa batang. Panjang batang L = 100 cm. Abaikan massa katrol dan massa tali, serta gesekan. Bola mula-mula ditempatkan sejajar ujung bawah batang kemudian dilepaskan. Kapan bola akan sejajar dengan tinggi ujung atas batang ?

  1. 1,1 s

  2. 1,2 s

  3. 1,3 s

  4. 1,4 s

  5. 1,5 s

Iklan

R. Maiza

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

karena massa katrol diabaikan, maka: percepatan relatif: dengan dan, Sehingga: Jadi:

karena massa katrol diabaikan, maka: T equals 2 T subscript 1

percepatan relatif: 

a subscript r e l a t i f end subscript equals a subscript 1 plus a subscript 2 dengan a subscript 1 equals 2 a subscript 2

dan, 

L equals 1 half a subscript r e l a t i f end subscript t squared

Sehingga:

t squared equals fraction numerator 2 L over denominator a subscript r e l a t i f end subscript end fraction t equals square root of fraction numerator 2 L over denominator a subscript r e l a t i f end subscript end fraction end root space a t a u space t equals square root of fraction numerator 2 L left parenthesis 4 plus M right parenthesis over denominator 3 left parenthesis 2 minus M right parenthesis. g end fraction end root

Jadi:

t equals square root of fraction numerator 2. left parenthesis 1 right parenthesis left parenthesis 4 plus 1 comma 8 right parenthesis over denominator 3 left parenthesis 2 minus 1 comma 8 right parenthesis.10 end fraction end root equals 1 comma 4 space s e k o n

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Nisa Andriani Sadikin

Pembahasan tidak lengkap

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah benda m 1 diletakkan di atas meja licin dengan m 1 = 2 kg. Benda tersebut dihubungkan dengan benda m 2 yang massanya 8 kg digantung pada ujung meja. Jika mula – mula m 1 ditahan kemudian dilepa...

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia