Iklan

Iklan

Pertanyaan

Dalam siklus hidupnya, virus dapat mengalami fase litik dan fase lisogenik. Jelaskan perbedaan mendasar dan hubungan antara kedua fase tersebut serta bagaimana terjadinya perubahan dari fase lisogenik ke fase litik?

Dalam siklus hidupnya, virus dapat mengalami fase litik dan fase lisogenik. Jelaskan perbedaan mendasar dan hubungan antara kedua fase tersebut serta bagaimana terjadinya perubahan dari fase lisogenik ke fase litik? 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Perbedaan antara daur litik dengan daur lisogenik , yaitu pada fase litik akan menghasilkan virus baru dalam waktu relatif singkat dengan jumlah virus baru sedikit, bersifat virulen atau menghancurkan sel inang, mengalami fase lisis atau pecah, tidak akan memasuki daur lisogenik, dan reproduksi terjadi secara bebas. Sedangkan pada fase lisogenik virus baru dihasilkan dalam jumlah banyak dan waktu lebih lama, disebut virus temperat karena tidak mematikan sel inang tetapi virus berintegrasi dengan DNA bakteri, tidak ada fase lisis dalam daurnya, dan reproduksi bergantung pada sel inang. Virus dari fase lisogenik dapat memasuki fase Litik jika keadaan lingkungan mendukung virus fasedaur lisogenik akan mengalami pematangan dan memasuki fase litik.

Perbedaan antara daur litik dengan daur lisogenik, yaitu pada fase litik akan menghasilkan virus baru dalam waktu relatif singkat dengan jumlah virus baru sedikit, bersifat virulen atau menghancurkan sel inang, mengalami fase lisis atau pecah, tidak akan memasuki daur lisogenik, dan reproduksi terjadi secara bebas. Sedangkan pada fase lisogenik virus baru dihasilkan dalam jumlah banyak dan waktu lebih lama, disebut virus temperat karena tidak mematikan sel inang tetapi virus berintegrasi dengan DNA bakteri, tidak ada fase lisis dalam daurnya, dan reproduksi bergantung pada sel inang. Virus dari fase lisogenik dapat memasuki fase Litik jika keadaan lingkungan mendukung virus fasedaur lisogenik akan mengalami pematangan dan memasuki fase litik. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Frederick Addison

Ini yang aku cari!

Benny suhardi Gulo

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bakteriofag (virus yang menyerang bakteri) dapat melakukan replikasi melalui siklus litik dan siklus lisogenik. Perbedaan antara kedua siklus tersebut terdapat pada fase ....

21

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia