Iklan

Pertanyaan

Dalam sejarah kelahirannya, sosiologi identik dengan perubahan sosial yang berhubungan dengan peristiwa Revolusi Industri di Inggris dan Revolusi Perancis. Berdasarkan dua peristiwa tersebut, dalam konsep sejarah pembentukan sosiologi, kesamaan diantara keduanya adalah ....

Dalam sejarah kelahirannya, sosiologi identik dengan perubahan sosial yang berhubungan dengan peristiwa Revolusi Industri di Inggris dan Revolusi Perancis. Berdasarkan dua peristiwa tersebut, dalam konsep sejarah pembentukan sosiologi, kesamaan diantara keduanya adalah ....space space 

  1. keduanya adalah peristiwa yang menghasilkan permasalahan sosial, yang mengakibatkan hilangnya kepercayaan masyarakat pada negaranyaspace space 

  2. adanya ketidakpuasan yang dirasakan oleh masyarakat, pada sistem negara yang membuat kehidupan mereka terasa sangat sulitspace space 

  3. dialami oleh dua negara besar di dunia, hingga menghasilkan dampak yang dapat dirasakan oleh masyarakat luas di seluruh duniaspace space 

  4. terjadi dan berhubungan langsung dengan kehidupan masyarakat secara luas, sehingga menghasilkan dampak perubahan sosial dan permasalahan sosial yang juga di rasakan oleh masyarakat luasspace space 

  5. keduanya menghasilkan perubahan sosial yang berdampak baik kepada masyarakat kecil dan menyingkirkan otoriterisme kelompok dominasi dalam sebuah negaraspace space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

55

:

28

Iklan

A. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

August Comte menciptakan dan melahirkan sosiologi sebagai sebuah ilmu yang dianggapnya mampu untuk mempelajari masyarakat dan segala perubahan sosial yang terjadi di dalamnya. Hal ini disebabkan karena pada saat sebelum dicetuskannya, Perancis dan Inggris sedang mengalami sebuah perubahan sosial besar, yang menghasilkan banyak permasalahan sosial di tengah masyarakatnya, seperti pengangguran, kriminalitas, kemiskinan, dan lain sebagainya. Kedua negara tersebutsedang mengalami sebuah peristiwa yang berhubungan langsung dengan kehidupan masyarakat secara luas, hingga menghasilkan dampak yang juga dapat dirasakan oleh masyarakat secara luas. Maka, jawaban yang tepat adalah D.

August Comte menciptakan dan melahirkan sosiologi sebagai sebuah ilmu yang dianggapnya mampu untuk mempelajari masyarakat dan segala perubahan sosial yang terjadi di dalamnya. Hal ini disebabkan karena pada saat sebelum dicetuskannya, Perancis dan Inggris sedang mengalami sebuah perubahan sosial besar, yang menghasilkan banyak permasalahan sosial di tengah masyarakatnya, seperti pengangguran, kriminalitas, kemiskinan, dan lain sebagainya. Kedua negara tersebut sedang mengalami sebuah peristiwa yang berhubungan langsung dengan kehidupan masyarakat secara luas, hingga menghasilkan dampak yang juga dapat dirasakan oleh masyarakat secara luas.

Maka, jawaban yang tepat adalah D.space space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

syahrani amelliaa

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!