Iklan

Pertanyaan

Dalam replikasi DNA, terjadi pemutusan ikatan hidrogen DNA yang dilakukan oleh enzim....

Dalam replikasi DNA, terjadi pemutusan ikatan hidrogen DNA yang dilakukan oleh enzim....

  1. helikase
     

  2. DNA polimerase
     

  3. RNA polimerase
     

  4. primase
     

  5. girase
     

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

52

:

04

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Ada 3 komponen yang berperan dalam pemisahan untaian DNA yaitu enzim helikase, enzim girase dan SSB ( single strain binding ). Pemisahan untai DNA dimulai dengan enzim helikase yang memutus ikatan hidrogen yang menyatukan 2 untai DNA. Jika pilinan pertamanya terlalu kencang terdapat enzim girase yang memotong sementara ikatan hidrogen pada salah satu / kedua untaian DNA yang kemudian akan diputar sehingga ketegangan pilinan DNA akan berkurang. SSB ( single strain binding ) merupakan protein yang berperan dalam menjaga bagian DNA yang sudah berbentuk untai tunggal ( single binded ) agar tidak berikatan lagi.

Ada 3 komponen yang berperan dalam pemisahan untaian DNA yaitu  enzim helikase, enzim girase dan SSB (single strain binding). Pemisahan untai DNA dimulai dengan enzim helikase yang memutus ikatan hidrogen yang menyatukan 2 untai DNA. Jika pilinan pertamanya terlalu kencang terdapat enzim girase yang memotong sementara ikatan hidrogen pada salah satu / kedua untaian DNA yang kemudian akan diputar sehingga ketegangan pilinan DNA akan berkurang. SSB (single strain binding) merupakan protein yang berperan dalam menjaga bagian DNA yang sudah berbentuk untai tunggal (single binded) agar tidak berikatan lagi.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Melodia Citra

Makasih ❤️

Atikanurfitri

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

DNA yang paling sulit untuk diuraikan adalah yang memiliki urutan...

8

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia