Iklan

Iklan

Pertanyaan

Dalam perekonomian dua sektor, pelaku ekonomi terdiri atas ....

Dalam perekonomian dua sektor, pelaku ekonomi terdiri atas ....space 

  1. rumah tangga konsumen dan rumah tangga pemerintahspace 

  2. rumah tangga konsumen dan rumah tangga produsenspace 

  3. rumah tangga produsen dan rumah tangga luar negerispace 

  4. rumah tangga produsen dan rumah tangga pemerintahspace 

  5. rumah tangga pemerintah dan rumah tangga luar negerispace 

Iklan

S. Sumiati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah Poin B.

jawaban yang benar adalah Poin B.space 

Iklan

Pembahasan

Pelaku ekonomi adalah subjek baik perorangan maupun badan (organisasi) atau pemerintah yang melakukan kegiatan ekonomi seperti produksi, konsumsi, dan distribusi. Sedangkan pelaku ekonomi dua sektor atau disebut juga dengan perekonomian sederhana adalah kegiatan ekonomi yang hanya ada dua pelaku kegiatan ekonomi diantaranya rumah tangga keluarga dan rumah tangga perusahaan. Rumah tangga konsumen ( households ) adalah sebuah rumah tangga yang terdiri atas individu, keluarga, ataupun kelompok. Rumah tangga memutuskan barang dan jasa yang akan dikonsumsi untuk memenuhi kebutuhan sesuai anggaran yang terbatas. Sedangkan rumah tangga produsen ( business firms ) adalah produsen yang terdiri atas setiap jenis usaha yang bersifat tetap, berada serta beroperasi dalam wilayah suatu negara untuk tujuan memperoleh laba. Perusahaan memutuskan untuk memproduksi barang dan jasa untuk dijual kepada konsumen. Jadi, jawaban yang benar adalah Poin B.

Pelaku ekonomi adalah subjek baik perorangan maupun badan (organisasi) atau pemerintah yang melakukan kegiatan ekonomi seperti produksi, konsumsi, dan distribusi. Sedangkan pelaku ekonomi dua sektor atau disebut juga dengan perekonomian sederhana adalah kegiatan ekonomi yang hanya ada dua pelaku kegiatan ekonomi diantaranya rumah tangga keluarga dan rumah tangga perusahaan.

Rumah tangga konsumen (households) adalah sebuah rumah tangga yang terdiri atas individu, keluarga, ataupun kelompok. Rumah tangga memutuskan barang dan jasa yang akan dikonsumsi untuk memenuhi kebutuhan sesuai anggaran yang terbatas.

Sedangkan rumah tangga produsen (business firms) adalah produsen yang terdiri atas setiap jenis usaha yang bersifat tetap, berada serta beroperasi dalam wilayah suatu negara untuk tujuan memperoleh laba. Perusahaan memutuskan untuk memproduksi barang dan jasa untuk dijual kepada konsumen.

Jadi, jawaban yang benar adalah Poin B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

161

Fatih Aththar Basysyar

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Peranan utama pelaku kegiatan ekonomi adalah ….

3

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia