Iklan

Pertanyaan

Dalam pembuatan peta kerentanan, indikatornya antara lain adalah....

Dalam pembuatan peta kerentanan, indikatornya antara lain adalah....

  1. kepadatan penduduk dan tingkat kemiskinan

  2. zona rawan gempa dan zona rawan banjir

  3. pengetahuan tentang bencana dan aturan kelembagaan penanggulangan bencana

  4. jenis hutan dan jenis tanah

  5. tipe iklim dan curah hujan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

13

:

01

:

19

Klaim

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Jawaban benar pada soal ini adalah A. Berikut adalah penjelasannya. Peta kerentanan bencana merupakan peta yang menggambarkan kondisi kerentanan masyarakat dalam menghadapi ancaman dan bahaya bencana dalam sebuah wilayah, dalam bentuk kumpulan titik-titik, garis-garis, dan area-area yang didefinisikan oleh lokasinya dengan sistem koordinat tertentu dan oleh atribut non-spasialnya, dan dengan penandaan warna-warna tertentu, secara visual, dengan batasan sesuai dengan skala dan proyeksi tertentu. Kerentanan bisa terjadi karena sebab-sebab fisik lingkungan dan alam, sebab-sebab keyakinan, sosial ekonomi masyarakat , dan bisa disebabkan oleh kebijakan-kebijakan tertentu. Salah satu indikator yang dapat dijadikan pedoman pembuatan peta kerentanan adalahkepadatan penduduk dan tingkat kemiskinan Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah A.

Jawaban benar pada soal ini adalah A.

Berikut adalah penjelasannya.

Peta kerentanan bencana merupakan peta yang menggambarkan kondisi kerentanan masyarakat dalam menghadapi ancaman dan bahaya bencana dalam sebuah wilayah, dalam bentuk kumpulan titik-titik, garis-garis, dan area-area yang didefinisikan oleh lokasinya dengan sistem koordinat tertentu dan oleh atribut non-spasialnya, dan dengan penandaan warna-warna tertentu, secara visual, dengan batasan sesuai dengan skala dan proyeksi tertentu.
Kerentanan bisa terjadi karena sebab-sebab fisik lingkungan dan alam, sebab-sebab keyakinan, sosial ekonomi masyarakat, dan bisa disebabkan oleh kebijakan-kebijakan tertentu. Salah satu indikator yang dapat dijadikan pedoman pembuatan peta kerentanan adalah kepadatan penduduk dan tingkat kemiskinan

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

23

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan yang dimaksud dengan indeks rawan bencana Indonesia (IRBI) !

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia