Iklan

Iklan

Pertanyaan

Dalam metode produksi, pendapatan nasional dihitung berdasarkan nilai tambah setiap industri. Mengapa demikian? Berikan ilustrasi, atas jawaban kalian.

Dalam metode produksi, pendapatan nasional dihitung berdasarkan nilai tambah setiap industri. Mengapa demikian? Berikan ilustrasi, atas jawaban kalian. space space 

Iklan

S. Sumiati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dalam metode produksi penghitungan pendapatan nasional dihitung berdasarkan nilai produksi barang dan jasa baik sektor primer, sekunder dan tersier.

dalam metode produksi penghitungan pendapatan nasional dihitung berdasarkan nilai produksi barang dan jasa baik sektor primer, sekunder dan tersier. space space 

Iklan

Pembahasan

Metode produksi dalam penghitungan pendapatan nasional adalah dengan cara menjumlahkan nilai produksi barang dan jasa akhir selama satu tahun. Dalam metode produksi barang dan jasa dinilai berdasarkan pada harga pasar, yaitu harga yang dibayarkan oleh pembeli. Misalnya, kalian membeli sepatu seharga Rp300.000,00, maka harga tersebut merupakan sumbangan produksi sepatu terhadap pendapatan nasional. Jumlah dan jenis barang atau jasa yang dihasilkanoleh perekonomian sangat banyak. Cara untuk mempermudah perhitungan adalah dengan membagi-bagi perekonomian menjadi beberapa sektor produksi. Untuk penghitungan ini, perekonomian Indonesia dibagi menjadi sembilan sektor sebagai berikut. Pertanian, peternakan, kehutanan, dan perikanan. Pertambangan dan penggalian. lndustri. Listrik, gas, dan air bersih. Bangunan atau konstruksi. Perdagangan~ hotel, dan restoran Pengangkutan dan komunikasi. Keuangan, persewaan, dan jasa perusahaan. Jasa-jasa, misalnya jasa konsultan, pengacara, dan lain-lain. Kesembilan sektor tersebut dapat dikelompokkan lagi menjadi tiga sektor. Butir a dan b termasuk sektor primer. Butir c, d, dan e termasuk sektor sekunder. Sementara itu, butir f, g, h, dan i termasuk sektor tersier. Jumlah output masing-masingsektor tersebut merupakan jumlah output seluruh perekonomian. Hanya saja, ada kemungkinan bahwa output yang dihasilkan suatu perekonomian bisa juga merupakan input bagi sektor ekonomi lain. Dengan demikian, dalam metode produksi penghitungan pendapatan nasional dihitung berdasarkan nilai produksi barang dan jasa baik sektor primer, sekunder dan tersier.

Metode produksi dalam penghitungan pendapatan nasional adalah dengan cara menjumlahkan nilai produksi barang dan jasa akhir selama satu tahun. Dalam metode produksi barang dan jasa dinilai berdasarkan pada harga pasar, yaitu harga yang dibayarkan oleh pembeli. Misalnya, kalian membeli sepatu seharga Rp300.000,00, maka harga tersebut merupakan sumbangan produksi sepatu terhadap pendapatan nasional. Jumlah dan jenis barang atau jasa yang dihasilkan oleh perekonomian sangat banyak. Cara untuk mempermudah perhitungan adalah dengan membagi-bagi perekonomian menjadi beberapa sektor produksi. Untuk penghitungan ini, perekonomian Indonesia dibagi menjadi sembilan sektor sebagai berikut. 

  1. Pertanian, peternakan, kehutanan, dan perikanan.
  2. Pertambangan dan penggalian.
  3. lndustri.
  4. Listrik, gas, dan air bersih.
  5. Bangunan atau konstruksi.
  6. Perdagangan~ hotel, dan restoran
  7. Pengangkutan dan komunikasi.
  8. Keuangan, persewaan, dan jasa perusahaan.
  9. Jasa-jasa, misalnya jasa konsultan, pengacara, dan lain-lain.


Kesembilan sektor tersebut dapat dikelompokkan lagi menjadi tiga sektor. Butir a dan b termasuk sektor primer. Butir c, d, dan e termasuk sektor sekunder. Sementara itu, butir f, g, h, dan i termasuk sektor tersier. Jumlah output masing-masing sektor tersebut merupakan jumlah output seluruh perekonomian. Hanya saja, ada kemungkinan bahwa output yang dihasilkan suatu perekonomian bisa juga merupakan input bagi sektor ekonomi lain.

Dengan demikian, dalam metode produksi penghitungan pendapatan nasional dihitung berdasarkan nilai produksi barang dan jasa baik sektor primer, sekunder dan tersier. space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

21

S t e v i e d i n e

Pembahasan terpotong

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Seorang petani menanam gandum dan menjualnya ke penggilingan seharga $100. Penggilingan itu mengubah gandum menjadi tepung dan menjual tepung seharga $300. Pembuat roti menggunakan tepung itu untuk me...

78

3.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia