Iklan

Pertanyaan

Dalam menjalankan tugasnya, para pejabat di negara itu diharuskan menetap dan bekerja di Negara lain selama beberapa waktu sehingga pada akhirnya akan melakukan hubungan sosial dengan penduduk setempat yang mungkin berasal dari ras dan kebudayaan yang berbeda. Hal itu termasuk dalam hubungan ....

Dalam menjalankan tugasnya, para pejabat di negara itu diharuskan menetap dan bekerja di Negara lain selama beberapa waktu sehingga pada akhirnya akan melakukan hubungan sosial dengan penduduk setempat yang mungkin berasal dari ras dan kebudayaan yang berbeda. Hal itu termasuk dalam hubungan ....space space 

  1. perkawinanspace space 

  2. pendidikanspace space 

  3. diplomatikspace space 

  4. ekonomispace space 

  5. sosial space space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

00

:

53

:

41

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat ialah C.

jawaban yang tepat ialah C.space space

Pembahasan

Pembahasan
lock

Dalam ilustrasi soal, termasuk dalam konsep diplomatik yaituhubungan resmi kenegaraanyang kegiatannya ialah individu atau kelompok akan mewakili suatu negara untuk melaksanakan hubungandengan negara penerima atau organisasi internasional. Sehingga hubungan antara pejabat yang menetap dan bekerja di Negara lain termasuk kedalam diplomatik. Jadi, jawaban yang tepat ialah C.

Dalam ilustrasi soal, termasuk dalam konsep diplomatik yaitu hubungan resmi kenegaraan yang kegiatannya ialah individu atau kelompok akan mewakili suatu negara untuk melaksanakan hubungan dengan negara penerima atau organisasi internasional. Sehingga hubungan antara pejabat yang menetap dan bekerja di Negara lain termasuk kedalam diplomatik.

Jadi, jawaban yang tepat ialah C.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam perspektif ilmu sosial, kata individu mengandung pengertian ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia