Pertanyaan

Dalam melancarkan misi pergerakannya, Indische Partij menerapkan strategi non kooperatif berupa ....

Dalam melancarkan misi pergerakannya, Indische Partij menerapkan strategi non kooperatif berupa .... 

  1. aksi teatrikalundefined 

  2. publikasi filmundefined 

  3. drama musikalundefined 

  4. publikasi hoaksundefined 

  5. publikasi tulisanundefined 

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

02

:

22

:

37

:

12

Klaim

M. Ifdlol

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Pembahasan

Strategi non kooperatif yang diterapkan Indische Partij pada periode awal perkembangan pergerakan nasional adalah dengan menulis artikel-artikel di media massa, seperti koran dan majalah. Umumnya, koran dan surat kabar yang ada dimiliki oleh organisasi pergerakan. Sebagai contoh, koran De Express dan majalah De Tijdschrift, media di mana tokoh-tokoh Indische Partij kerap menuliskan gagasannya, merupakan milik Indische Partij itu sendiri. Hal-hal yang ditulis biasanya menyangkut tentang ide-ide nasionalisme, semangat untuk kebangkitan Indonesia, dan juga kritik tajam terhadap Pemerintah Hindia Belanda. Jadi, jawaban yang tepat adalah E .

Strategi non kooperatif yang diterapkan Indische Partij pada periode awal perkembangan pergerakan nasional adalah dengan menulis artikel-artikel di media massa, seperti koran dan majalah. Umumnya, koran dan surat kabar yang ada dimiliki oleh organisasi pergerakan. Sebagai contoh, koran De Express dan majalah De Tijdschrift, media di mana tokoh-tokoh Indische Partij kerap menuliskan gagasannya, merupakan milik Indische Partij itu sendiri. Hal-hal yang ditulis biasanya menyangkut tentang ide-ide nasionalisme, semangat untuk kebangkitan Indonesia, dan juga kritik tajam terhadap Pemerintah Hindia Belanda. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Pertanyaan serupa

Menjalin hubungan dengan organisasi luar negeri merupakan salah satu strategi non kooperatif yang dilakukan para aktivis pergerakan. langkah konkret dari strategi tersebut adalah.…

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia