Iklan

Pertanyaan

Dalam ekosistem air, diketahui komponen-komponen penyusun mengandung DDT sebagai berikut : fitoplankton mengandung 0,04 ppm burung pemakan ikan mengandung 6 ppm air mengandung 0,00005 ppm zooplankton mengandung 0,16 ppm ikan mengandung 0,94 ppm Hal ini dapat terjadi dikarenakan ....

Dalam ekosistem air, diketahui komponen-komponen penyusun mengandung DDT sebagai berikut :

  1. fitoplankton mengandung 0,04 ppm
  2. burung pemakan ikan mengandung 6 ppm
  3. air mengandung 0,00005 ppm
  4. zooplankton mengandung 0,16 ppm
  5. ikan mengandung 0,94 ppm

Hal ini dapat terjadi dikarenakan ....space 

  1. air dapat menetralkan DDTspace 

  2. burung terkena DDT langsungspace space 

  3. ikan berada di permukaan air saat penyemprotanspace space 

  4. zooplankton jumlahnya lebih sedikit dibanding fitoplanktonspace space 

  5. DDT dapat terakumulasi dalam tubuh mahkluk hidupspace space 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

19

:

28

:

24

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E.space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Bioakumulasiadalah kecenderungan peningkatan kadar bahan kimia seiring peningkatan level trofik pada jaring atau rantai makanan. Jadi semakin tinggi tingkatan trofiknya akan diikuti peningkatan kadar bahan kimia. Proses biomagnifikasi dimulai ketikakonsentrasi kontaminan yang tersimpan pada tubuh tanaman (produsen) lebih tinggi daripada lingkungan sekitar. Kemudian produsen dimakan oleh konsumen dan terjadilah peningkatan konsentrasi kontaminan karena kontaminan dapat masuk tidak hanya yang diperoleh dari produsen tetapi juga dapat berasal dari penyerapan oleh tubuh organisme itu sendiri. DDT merupakan senyawa kontaminan yang akan terakumulasi pada tubuh organisme di ekosistem air. Burung merupakan puncak dari konsumen sehingga burung mengandung senyawa DDT terbanyak dibandingkan organisme pada trofik di bawahnya. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Bioakumulasi adalah kecenderungan peningkatan kadar bahan kimia seiring peningkatan level trofik pada jaring atau rantai makanan. Jadi semakin tinggi tingkatan trofiknya akan diikuti peningkatan kadar bahan kimia. Proses biomagnifikasi dimulai ketika konsentrasi kontaminan yang tersimpan pada tubuh tanaman (produsen)  lebih  tinggi  daripada  lingkungan  sekitar. Kemudian produsen dimakan oleh konsumen dan terjadilah peningkatan konsentrasi kontaminan karena kontaminan dapat masuk tidak hanya yang diperoleh dari produsen tetapi juga dapat berasal dari penyerapan oleh tubuh organisme itu sendiri. DDT merupakan senyawa kontaminan yang akan terakumulasi pada tubuh organisme di ekosistem air. Burung merupakan puncak dari konsumen sehingga burung mengandung senyawa DDT terbanyak dibandingkan organisme pada trofik di bawahnya.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

13

Putri Ayuningtyas

Makasih ❤️

Ifanngantengg

trims ❤️

SYIFA ASMARA PUTRI ZAHRA

Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️ Mudah dimengerti Bantu banget Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu contoh limbah pertanian adalah DDT (sejenis pestisida). Penggunaan DDT yang berlebihan akan memberikan dampak pada ekosistem. Perhatikan gambar berikut. Di manakah konsentrasi DDT ...

2

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia