Iklan

Pertanyaan

Dalam bidang kesehatan, pemerintah menerapkan program Keluarga Berencana (KB) yang dikoordinasi oleh Badan Koordinasi Keluarga Berencana (BKKBN). Tujuan pelaksanaan program tersebut adalah...

Dalam bidang kesehatan, pemerintah menerapkan program Keluarga Berencana (KB) yang dikoordinasi oleh Badan Koordinasi Keluarga Berencana (BKKBN). Tujuan pelaksanaan program tersebut adalah...undefined 

  1. meningkatkan kesehatan keluargaundefined 

  2. menurunkan angka kematian bayiundefined 

  3. menyejahterakan ekonomi pendudukundefined 

  4. menekan laju pertumbuhan pendudukundefined 

  5. mengoptimalkan pelayanan kependudukanundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

02

:

24

:

06

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Orde Baru: Istilah untuk memisahkan antara kekuasaan masa Soekarno (Orde Lama) dan masa Soeharto. Adapun latar belakang Orde Baru adalah kekacauan politik dan keamanan negara, kondisi perekonomian yang memburuk, tuntutan Tritura dari Front Pancasila, kegagalan reshuffle Kabinet Dwikora, dan keluarnya Supersemar. Salah satu program pada masa Orde Baru adalah Keluarga Berencana.Program Keluarga Berencana (KB) adalah program demografi pada era Orde Baru (1967).Program KB yang dikoordinasi oleh Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) ditujukkan untuk menekan laju pertumbuhan penduduk guna meningkatkan kualitas kesejahteraan masyarakat.Keluarga ideal menurut program ini yakni setiap keluargamemiliki dua anak saja. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.

Orde Baru: Istilah untuk memisahkan antara kekuasaan masa Soekarno (Orde Lama) dan masa Soeharto. Adapun latar belakang Orde Baru adalah kekacauan politik dan keamanan negara, kondisi perekonomian yang memburuk, tuntutan Tritura dari Front Pancasila, kegagalan reshuffle Kabinet Dwikora, dan keluarnya Supersemar. Salah satu program pada masa Orde Baru adalah Keluarga Berencana. Program Keluarga Berencana (KB) adalah program demografi pada era Orde Baru (1967).Program KB yang dikoordinasi oleh Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) ditujukkan untuk menekan laju pertumbuhan penduduk guna meningkatkan kualitas kesejahteraan masyarakat. Keluarga ideal menurut program ini yakni setiap  keluarga memiliki dua anak saja.

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Pertanyaan serupa

Selain fokus pada bidang pertanian, pemerintah Orde Baru berupaya meningkatkan taraf kesehatan masyarakat melalui penerapan program Keluarga Berencana (KB). Program KB dijalankan untuk ...

4

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia