Iklan

Iklan

Pertanyaan

Daerah rawan banjir biasanya dipengaruhi kondisi hidrologis di daerah aliran sungai (DAS). Salah satu faktor yang memengaruhi kondisi tersebut yaitu ....

Daerah rawan banjir biasanya dipengaruhi kondisi hidrologis di daerah aliran sungai (DAS). Salah satu faktor yang memengaruhi kondisi tersebut yaitu ....

  1. luasnya area sawah meningkatkan irigasi

  2. sedimentasi meningkat pada bagian hilir

  3. pembuatan embung pada bagian hilir

  4. pembuatan meander sungai-sungai

  5. rapatnya area tutupan lahan

Iklan

S. Fauziyah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Daerah Aliran Sungai (DAS) merupakan suatu kawasan yang dibatasi oleh titik-titik tinggi di mana air yang berasal dari air hujan yang jatuh terkumpul dalam kawasan tersebut. Pada umumnya DAS memiliki 3 bagian , yaitu: 1) h ulu sungai yang berada di perbukitan dengan lereng yang curam, 2) t engah sungai yang landai dan terdapat kelokan sungai (meander) biasanya pada bagian ini terdapat banyak penduduk, dan 3) h ilir sungai yang landai dan subur biasanya sebagai daerah pertanian. Daerah rawan banjir dapat dikaji dari wilayah hulu hingga hilir sungai. Jika dilihat dari sifatnya, wilayah hulu sering mengalami erosi yang kemudian material erosi tersebut membentuk sedimentasi di wilayah hilir . Sedimentasi yang meningkat pada bagian hilir membuat aliran sungai akan menjadi dangkal dan tersumbat sehingga air akan mudah meluap. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Daerah Aliran Sungai (DAS) merupakan suatu kawasan yang dibatasi oleh titik-titik tinggi di mana air yang berasal dari air hujan yang jatuh terkumpul dalam kawasan tersebut. Pada umumnya DAS memiliki 3 bagian, yaitu: 1) hulu sungai yang berada di perbukitan dengan lereng yang curam, 2) tengah sungai yang landai dan terdapat kelokan sungai (meander) biasanya pada bagian ini terdapat banyak penduduk, dan 3) hilir sungai yang landai dan subur biasanya sebagai daerah pertanian. Daerah rawan banjir dapat dikaji dari wilayah hulu hingga hilir sungai. Jika dilihat dari sifatnya, wilayah hulu sering mengalami erosi yang kemudian material erosi tersebut membentuk sedimentasi di wilayah hilir. Sedimentasi yang meningkat pada bagian hilir membuat aliran sungai akan menjadi dangkal dan tersumbat sehingga air akan mudah meluap.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Banjir yang disebabkan karena air laut menggenangi daratan akibat pasang atau gelombang laut tinggi disebut....

7

2.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia