Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kutipan cerpen berikut!

"Tenang. Selamat ulang tahun," sahut Lia mengagetkan. la mengulurkan sebuah buku mungil yang sama persis dengan miliknya. "Untuk mencatat resep-resep barumu. Resep-resep itu perlu dipatenkan, lo."

Nini garuk-garuk kepala sambil menatap Lia. Lalu, "Kamu serba penuh kejutan sih? Tahu dari mana tanggal lahirku? Aku sendiri malah lupa kalau hari ini ulang tahun." 

Cuplikan di atas bercerita tentang tema ...

Cuplikan di atas bercerita tentang tema ...  

  1. cara merayakan ulang tahun undefined 

  2. perhatian seorang teman undefined 

  3. resep baru untuk memasak undefined 

  4. peristiwa mengagetkan undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

15

:

51

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan B.

jawaban yang tepat adalah pilihan B.undefined

Pembahasan

Pembahasan
lock

Tema merupakan dasar cerita atau pokok dari cerita tersebut. Pada cerita di atas, tokoh Lia tahu segala hal tentang Nini termasuk tanggal ulang tahunnya. Hal tersebut dibuktikan dalam kutipan kalimat "Tahu dari mana tanggal lahirku? Aku sendiri malah lupa kalau hari ini ulang tahun." Tindakan Lia yang mengetahui tanggal ulang tahun Nini dan memberikannya kado merupakan bentuk perhatian kepada teman. Jadi, tema yang tepat adalah B. perhatian seorang teman. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Tema merupakan dasar cerita atau pokok dari cerita tersebut. Pada cerita di atas, tokoh Lia tahu segala hal tentang Nini termasuk tanggal ulang tahunnya. Hal tersebut dibuktikan dalam kutipan kalimat "Tahu dari mana tanggal lahirku? Aku sendiri malah lupa kalau hari ini ulang tahun." Tindakan Lia yang mengetahui tanggal ulang tahun Nini dan memberikannya kado merupakan bentuk perhatian kepada teman. Jadi, tema yang tepat adalah B. perhatian seorang teman.

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan B.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Zilatul Fatjriyah

Mudah dimengerti Bantu banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan ide pokok atau pokok pikiran kutipan cerpen di atas.

1

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia