Iklan

Pertanyaan

Cuaca ekstrem yang tidak menentu membuat petani cabai mengalami gagal panen. Hal tersebut membuat petani mengalami kerugian hingga memicu kelangkaan cabai di pasaran. Banyak konsumen yang mengeluh atas naiknya harga cabai hingga berkali lipat. Tindakan yang dapat dilakukan oleh konsumen atas kelangkaan ini adalah ....

Cuaca ekstrem yang tidak menentu membuat petani cabai mengalami gagal panen. Hal tersebut membuat petani mengalami kerugian hingga memicu kelangkaan cabai di pasaran. Banyak konsumen yang mengeluh atas naiknya harga cabai hingga berkali lipat. Tindakan yang dapat dilakukan oleh konsumen atas kelangkaan ini adalah .... undefined 

  1. mengonsumsi cabai merah dengan jumlah sesuai kebutuhan undefined 

  2. mengurangi konsumsi cabai merah pada saat hari libur undefined 

  3. mengganti cabai merah dengan bubuk cabai instan undefined 

  4. membeli cabai merah dengan harga yang murah undefined 

  5. membeli cabai merah sebanyak-banyaknya undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

21

:

24

:

38

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C. undefined 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Jawaban yang tepat adalah C. Kondisi naiknya harga karena cabai yang langka dapat diatasi dengan beralih ke barang substitusi . Barang substitusi adalah alat pemuas kebutuhan yang dapat menggantikan alat pemuas kebutuhan lainnya (barang pengganti). Konsumen yang sebelumnya mengkonsumsi cabai merah dapat beralih ke bubuk cabai yang juga memiliki cita rasa pedas dengan harga yang lebih terjangkau. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Jawaban yang tepat adalah C.

Kondisi naiknya harga karena cabai yang langka dapat diatasi dengan beralih ke barang substitusi. Barang substitusi adalah alat pemuas kebutuhan yang dapat menggantikan alat pemuas kebutuhan lainnya (barang pengganti). Konsumen yang sebelumnya mengkonsumsi cabai merah dapat beralih ke bubuk cabai yang juga memiliki cita rasa pedas dengan harga yang lebih terjangkau.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Pertanyaan serupa

Keadaan dimana terjadi ketidakseimbangan antara jumlah kebutuhan dan sumber daya yang ada disebut ....

16

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia