Iklan

Pertanyaan

Contoh susunan menu 4 sehat 5 sempurna yang paling benar, yaitu ....

Contoh susunan menu 4 sehat 5 sempurna yang paling benar, yaitu ....space space 

  1. jagung, bayam, ikan, nanas dan sususpace space 

  2. nasi, tempe, tahu, susu, dan pepayaspace space 

  3. susu, telur, buah jambu, dan kangkungspace 

  4. talas, sawi, pisang, telur, dan ikan  space space 

  5. keju, roti, jeruk, kacang, dan ubi kuningspace space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

47

:

10

Klaim

Iklan

R. Fransisca

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah A.

pilihan jawaban yang tepat adalah A. space space 

Pembahasan

Pola menu seimbang yang diperkenalkan kepada masyarakat Indonesia sejak tahun 1950 dalam rangka melancarkan gerakan "sadar gizi" adalah pola menu 4 sehat 5 sempurna. Pola menu 4 sehat 5 sempurna tersebut digali dari menu masyarakat Indonesia pada umumnya, dengan susunan sebagai berikut: Makanan pokok yangmemberikan rasa kenyang. Contohnya nasi, jagung, ubi jalar, singkong, talas, sagu, mie dan lain-lain. Lauk untuk memberikan rasa nikmat, sehingga makanan pokok yang pada umumnya memiliki rasa netral menjadi lebih enak. Lauk terdiri atas lauk hewani (contohnya ikan, daging, telur) dan lauk nabati (contohnya tahu, tempe). Sayur memberikan rasa segar dan melancarkan proses menelan. Buah sebagai pencuci mulut. Contohnya nanas,jeruk, semangka. Susu sebagai unsur pelengkap terutama dianjurkan bagi kelompok orang yang membutuhkan protein relatif lebih banyak seperti ibu hamil, ibu menyusui, dan anak balita. Susunan 4 sehat 5 sempurna yang benar sesuai soal adalah jagung (makanan pokok), bayam (sayur), ikan (lauk), nanas (buah), dan susu. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Pola menu seimbang yang diperkenalkan kepada masyarakat Indonesia sejak tahun 1950 dalam rangka melancarkan gerakan "sadar gizi" adalah pola menu 4 sehat 5 sempurna. Pola menu 4 sehat 5 sempurna tersebut digali dari menu masyarakat Indonesia pada umumnya, dengan susunan sebagai berikut:

  1. Makanan pokok yang memberikan rasa kenyang. Contohnya nasi, jagung, ubi jalar, singkong, talas, sagu, mie dan lain-lain.
  2. Lauk untuk memberikan rasa nikmat, sehingga makanan pokok yang pada umumnya memiliki rasa netral menjadi lebih enak. Lauk terdiri atas lauk hewani (contohnya ikan, daging, telur) dan lauk nabati (contohnya tahu, tempe).
  3. Sayur memberikan rasa segar dan melancarkan proses menelan.
  4. Buah sebagai pencuci mulut. Contohnya nanas, jeruk, semangka.
  5. Susu sebagai unsur pelengkap terutama dianjurkan bagi kelompok orang yang membutuhkan protein relatif lebih banyak seperti ibu hamil, ibu menyusui, dan anak balita.

Susunan 4 sehat 5 sempurna yang benar sesuai soal adalah jagung (makanan pokok), bayam (sayur), ikan (lauk), nanas (buah), dan susu.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A. space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

102

Iklan

Pertanyaan serupa

Menu makanan seimbang tidak jauh berbeda dengan menu empat sehat lima sempurna, hanya saja dalam menu seimbang porsi tiap komponen makanan lebih diperhatikan. Berikut ini merupakan komponen yang harus...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia