Iklan

Pertanyaan

Contoh suatu revolusi yang dapat berlangsung dengan didahului suatu pemberontakan yakni....

Contoh suatu revolusi yang dapat berlangsung dengan didahului suatu pemberontakan yakni....space space 

  1. revolusi penurunan biaya pemerintahan untuk rakyat kecilspace space 

  2. revolusi kemerdekaan di Indonesia dan revolusi Prancisspace space 

  3. perubahan status sosial dari kelas bawah ke kelas atasspace space 

  4. pemberontakan pada jiwa seseorangspace space 

  5. gagalnya persaingan antar kelompok masyarakatspace space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

18

:

28

Klaim

Iklan

N. Atika

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalahB.

jawaban yang tepat adalah B.space space 

Pembahasan

Perubahan revolusi merupakan perubahan yang berlangsung secara cepat dan tidak ada kehendak atau perencanaan sebelumnya. Di dalam revolusi, perubahan yang terjadi dapat direncanakan atau tanpa direncanakan dan dapat dijalankan tanpa kekerasan atau melalui kekerasan, di mana sering kali diawali dengan ketegangan atau konflik dalam tubuh masyarakat yang bersangkutan. Salah satu contoh revolusi yang ditandai dengan adanya kekerasan ialah Revolusi Prancis. Jadi jawaban yang tepat adalahB.

Perubahan revolusi merupakan perubahan yang berlangsung secara cepat dan tidak ada kehendak atau perencanaan sebelumnya. Di dalam revolusi, perubahan yang terjadi dapat direncanakan atau tanpa direncanakan dan dapat dijalankan tanpa kekerasan atau melalui kekerasan, di mana sering kali diawali dengan ketegangan atau konflik dalam tubuh masyarakat yang bersangkutan. Salah satu contoh revolusi yang ditandai dengan adanya kekerasan ialah Revolusi Prancis. Jadi jawaban yang tepat adalah B.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan peristiwa berikut! Perang dunia II Bencana Tsunami di Aceh pada tahun 2004 Penemuan mesin uap Transmigrasi yang diterapkan pemerintah Revolusi Perancis Pernyataan yan...

11

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia