Iklan

Iklan

Pertanyaan

Contoh perubahan sosial yang disebabkan oleh masuknya kebudayaan masyarakat lain ditunjukkan oleh pilihan ...

Contoh perubahan sosial yang disebabkan oleh masuknya kebudayaan masyarakat lain ditunjukkan oleh pilihan ...

  1. Warga Dusun Sukaramai melakukan pemilihan kepala desa baru periode 2020-2025.space space 

  2. Peternak di Lembang mengembangkan biogas sebagai pengganti gas elpiji sehingga
    menghemat pengeluaran untuk membeli gas.

  3. Aktivitas masyarakat di Jakarta lumpuh akibat cuaca ekstrem dan banjir bandang.

  4. Banyak remaja di Indonesia yang membentuk komunitas cosplay karena menggemari game dan anime dari Jepang.

  5. Pertentangan antarsuku menyebabkan kekacauan sehingga warga perlu dievakuasi demi keamanan.

Iklan

N. Puji

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Poin yang ditanyakan adalah contoh perubahan sosial karena masuknya kebudayaan masyarakat lain. Masuknya kebudayaan masyarakat lain menjadi faktor pendorong perubahan sosial. Kebudayaan masyarakat lain masuk karena adanya pertemuan antara dua atau lebih budaya yang berbeda sehingga manusia saling berinteraksi . Melalui proses interaksi inilah, manusia akan saling mengenal budaya lain sehingga memungkinkan terjadinya akulturasi dan asimilasi yang memunculkan perubahan sosial . Misalnya , popularitas game dan anime Jepang di kalangan remaja Indonesia. Para remaja tersebut berinteraksi secara tidak langsung dengan memainkan game dan anime yang di dalamnya terdapat unsur budaya Jepang. Karena remaja-remaja sudah mengenal budaya Jepang, maka mereka mengakulturasi budaya tersebut melalui cosplay . Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Poin yang ditanyakan adalah contoh perubahan sosial karena masuknya kebudayaan masyarakat lain.

Masuknya kebudayaan masyarakat lain menjadi faktor pendorong perubahan sosial. Kebudayaan masyarakat lain masuk karena adanya pertemuan antara dua atau lebih budaya yang berbeda sehingga manusia saling berinteraksi. Melalui proses interaksi inilah, manusia akan saling mengenal budaya lain sehingga memungkinkan terjadinya akulturasi dan asimilasi yang memunculkan perubahan sosial. Misalnya, popularitas game dan anime Jepang di kalangan remaja Indonesia. Para remaja tersebut berinteraksi secara tidak langsung dengan memainkan game dan anime yang di dalamnya terdapat unsur budaya Jepang. Karena remaja-remaja sudah mengenal budaya Jepang, maka mereka mengakulturasi budaya tersebut melalui cosplay.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space space 

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

17

Akun Ff max

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada saat ini, sebagian generasi muda Indonesia hampir melupakan kesenian dan budaya bangsa. Mereka cenderung mendengarkan lagu-lagu atau menonton film asing. Hal itu terjadi karena adanya . . . .

546

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia