Iklan

Iklan

Pertanyaan

Contoh pemanfaatan analisis jaringan pada Sistem Informasi Geografis adalah ….

Contoh pemanfaatan analisis jaringan pada Sistem Informasi Geografis adalah ….

  1. penentuan rute alternatif saat terjadi kemacetanundefined 

  2. analisis dampak lingkungan dari limbah suatu pabrikundefined 

  3. penentuan lokasi bandara di suatu kotaundefined 

  4. pencarian lokasi potensial minyak bumiundefined 

  5. penentuan lokasi aman bencana alamundefined 

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Iklan

Pembahasan

Analisis jaringan dapat dimanfaatkan untuk berbagai macam keperluan. Salah satunya adalah untuk menentukan rute alternatif yang bisa digunakan saat terjadi kemacetan. Hal ini bisa dilakukan dengan menganalisis jaringan jalan yang tersedia dan titik kemacetan yang terjadi. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Analisis jaringan dapat dimanfaatkan untuk berbagai macam keperluan. Salah satunya adalah untuk menentukan rute alternatif yang bisa digunakan saat terjadi kemacetan. Hal ini bisa dilakukan dengan menganalisis jaringan jalan yang tersedia dan titik kemacetan yang terjadi. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

20

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Hal-halyang perlu diketahui untuk melakukan analisis jaringan pada suatu wilayah adalah …. peta topografi peta jaringan jalan peta fasilitas umum peta struktur batuan

17

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia