Iklan

Pertanyaan

Contoh kebudayaan yang dinamis adalah seperti berikut ini ...

Contoh kebudayaan yang dinamis adalah seperti berikut ini ... space 

  1. Hilangnya kota Mahenjodaro space 

  2. Hilangnya kenduri karena sibuk space 

  3. Penemuan arsitektur kuno di kota yang hilang space 

  4. Penemuan alat transportasi space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

25

:

11

Klaim

Iklan

W. Wahyuningsih

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Kebudayaan yang dinamis contohnya adalah penemuan alat transportasi karena alat transportasi berkembang mengikuti zaman. Pertama kali di temukan sepeda, lalu ditemukan motor, kemudian mobil, lalu kereta api menggunakan bahan bakar batu bara, lalu menjadi kereta api menggunakan listrik, dan sampai pesawat terbang yang menjangkau wilayah ke wilayah lain dengan begitu cepat. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.Penemuan alat transportasi.

Kebudayaan yang dinamis contohnya adalah penemuan alat transportasi karena alat transportasi berkembang mengikuti zaman. Pertama kali di temukan sepeda, lalu ditemukan motor, kemudian mobil, lalu kereta api menggunakan bahan bakar batu bara, lalu menjadi kereta api menggunakan listrik, dan sampai pesawat terbang yang menjangkau wilayah ke wilayah lain dengan begitu cepat.

Jadi, jawaban yang tepat adalah E. Penemuan alat transportasi. space 

undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

33

Yusup Iskandar Manalu

Bantu banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan ciri-ciri (hakikat) kebudayaan!

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia