Iklan

Iklan

Pertanyaan

Contoh kalimat saran adalah ….

Contoh kalimat saran adalah ….

  1. Berangkatlah sekarang juga sebelum semuanya terlambat!

  2. Dia memang sudah harus pergi.

  3. Guntinglah kedua kertas itu menjadi sama panjang!

  4. Lebih baik jika bambu itu ditimbang agar sama persis.

Iklan

L. Indah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Iklan

Pembahasan

Kalimat saran adalah kalimat yang berisi usulan mengenai suatu hal. Contoh kalimat saran adalah sebagai berikut. Sebaiknya, bambu itu ditimbang agar sama persis. Seharusnya, bambu itu ditimbang agar sama persis. Lebih baik jika bambu itu ditimbang agar sama persis. Kalimat pada pilihan jawaban A dan C merupakan kalimat perintah, sedangkan kalimat pada pilihan jawaban B merupakan kalimat pernyataan atau berita. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Kalimat saran adalah kalimat yang berisi usulan mengenai suatu hal. Contoh kalimat saran adalah sebagai berikut.

  • Sebaiknya, bambu itu ditimbang agar sama persis.
  • Seharusnya, bambu itu ditimbang agar sama persis.
  • Lebih baik jika bambu itu ditimbang agar sama persis.

Kalimat pada pilihan jawaban A dan C merupakan kalimat perintah, sedangkan kalimat pada pilihan jawaban B merupakan kalimat pernyataan atau berita. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Aisyah Habibah

Makasih ❤️

Putri Wulandari

Makasih ❤️

Mikael siregar

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kalimat saran ditandai dengan beberapa kata, misalnya ….

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia