Iklan

Pertanyaan

Contoh cara penulisan nama ilmiah suatu jenis hewan yang benar di bawah ini adalah. . . .

Contoh cara penulisan nama ilmiah suatu jenis hewan yang benar di bawah ini adalah . . . .space space

  1. Pongo pygmeus

  2. pongo Pygmeus

  3. Pongo pygmeus

  4. Pongo Pygmeus

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

22

:

45

:

16

Klaim

Iklan

I. Rohmawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Setiap jenis makhluk hidup yang sudah dikenal diberi nama ilmiah yang terdiri dari dua suku kata dan dikenal sebagai binomial nomenklatur. Binomial Numenklatur atau sistem tata nama ganda adalah kaidah penamaan makhluk hidup secara universal. Nama yang dipakai adalah nama ilmiah, dimana nama yang diberikan dalam bahasa latin. Aturan penulisan binomial nomenklatur : Terdiri dari dua kata. Kata pertama menunjukkan nama genus dan kata kedua menunjukkan spesies Huruf pertama pada kata pertama ditulis huruf kapital sedangkan huruf pertama pada kata kedua ditulis huruf kecil Nama ilmiah dituliskan dengan cara dimiringkan atau digarisbawahi . Penulisan yang benar adalah Pongo pygmeus. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Setiap jenis makhluk hidup yang sudah dikenal diberi nama ilmiah yang terdiri dari dua suku kata dan dikenal sebagai binomial nomenklatur. Binomial Numenklatur atau sistem tata nama ganda adalah kaidah penamaan makhluk hidup secara universal. Nama yang dipakai adalah nama ilmiah, dimana nama yang diberikan dalam bahasa latin.

Aturan penulisan binomial nomenklatur :

  1. Terdiri dari dua kata. Kata pertama menunjukkan nama genus dan kata kedua menunjukkan spesies
  2. Huruf pertama pada kata pertama ditulis huruf kapital sedangkan huruf pertama pada kata kedua ditulis huruf kecil
  3. Nama ilmiah dituliskan dengan cara dimiringkan atau digarisbawahi.

Penulisan yang benar adalah Pongo pygmeus.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

31

Farissa Dimyati

Ini yang aku cari!

Anisa Ayu Anggraini

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Bagaimana cara memberi nama ilmiah makhluk hidup?

29

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia