Iklan

Pertanyaan

Citra penginderaan jauh dapat dimanfaatkan di berbagai bidang kehidupan. Pemanfaatan citra penginderaan jauh dalam bidang hidrologi yaitu ....

Citra penginderaan jauh dapat dimanfaatkan di berbagai bidang kehidupan. Pemanfaatan citra penginderaan jauh dalam bidang hidrologi yaitu ....

  1. pemantauan pasang surut air laut

  2. pemantauan sedimentasi sungai

  3. pemetaan perubahan kondisi pesisir

  4. perkiraan cuaca pada suatu wilayah

  5. pemetaan potensi perikanan laut

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

20

:

46

Klaim

Iklan

A. Kusuma

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar yaitu B.

jawaban yang benar yaitu B.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Citra penginderaan jauh dapat digunakan sebagai dasar dalam kajian berbagai ilmu salah satunya adalah hidrologi. Hidrologi merupakan ilmu yang mempelajari tentang pergerakan, distribusi, dan kualitas air. Salah satu contohnya pergerakan air yang dapat diamati adalah pemantauan sedimentasi sungai seperti opsi B. Sungai disini sebagai salah satu contoh pergerakan air , dalam pergerakannya sungai juga sering membawa berbagai endapan sedimen karena kekuatan arusnya . Kuat arus yang nanti mengecil hingga di bagian hilir akan membuat beragam bentuk endapan sedimentasi sungai yang dapat diamati melalui berbagai citra . Pilihan jawaban yang lain kurang tepat karena berkaitan dengan keilmuan lain, seperti oseanografi dan klimatologi. Jadi, jawaban yang benar yaitu B.

Citra penginderaan jauh dapat digunakan sebagai dasar dalam kajian berbagai ilmu salah satunya adalah hidrologi. Hidrologi merupakan ilmu yang mempelajari tentang pergerakan, distribusi, dan kualitas air. Salah satu contohnya pergerakan air yang dapat diamati adalah pemantauan sedimentasi sungai seperti opsi B. Sungai disini sebagai salah satu contoh pergerakan air, dalam pergerakannya sungai juga sering membawa berbagai endapan sedimen karena kekuatan arusnya. Kuat arus yang nanti mengecil hingga di bagian hilir akan membuat beragam bentuk endapan sedimentasi sungai yang dapat diamati melalui berbagai citra. Pilihan jawaban yang lain kurang tepat karena berkaitan dengan keilmuan lain, seperti oseanografi dan klimatologi. undefined

Jadi, jawaban yang benar yaitu B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Fransiska Apriliana

Mudah dimengerti

Ameera Syahli Hafidzah

Bantu banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Menurut anda, apa saja manfaat pemetaan dasar laut bagi kehidupan manusia?

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia