Iklan

Iklan

Pertanyaan

Ciri-ciri yang tidak dimiliki oleh hewan berikut adalah . . . .

Ciri-ciri yang tidak dimiliki oleh hewan berikut adalah . . . .

  1. memiliki karapas

  2. memiliki plastron

  3. memiliki kelopak mata

  4. lidah Iebar dan dapat ditonjolkan ke luar

  5. kepala dan leher dapat disembunyikan

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.lidah Iebar dan dapat ditonjolkan ke luar

jawaban yang tepat adalah D. lidah Iebar dan dapat ditonjolkan ke luar

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Ciri-ciri kura-kura: Pada kurakura, kelenjar bau terdapat di antara karapaks (perisai dorsal) dan plastron (perisai ventral). Bernapasa dengan paru dan permukaan kloaka Hewan poikiloterm Kepala dan leher dapat disembunyikan Tidak bisa menjulurkan lidahnya Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.lidah Iebar dan dapat ditonjolkan ke luar

Ciri-ciri kura-kura:

  • Pada kurakura, kelenjar bau terdapat di antara karapaks (perisai dorsal) dan plastron (perisai ventral).
  • Bernapasa dengan paru dan permukaan kloaka
  • Hewan poikiloterm
  • Kepala dan leher dapat disembunyikan
  • Tidak bisa menjulurkan lidahnya


Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D. lidah Iebar dan dapat ditonjolkan ke luar

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

14

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar hewan berikut ini! Apa fungsi dari bagian tubuh hewan yang ditunjuk oleh huruf Z?

10

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia