Iklan

Pertanyaan

Chadwick melakukan percobaannya yang terinspirasi dari berbagai ilmuwan. Pada suatu percobaan, ia menggunakan partikel alfa yang dibombardirkan pada lempeng berilium, kemudian partikel tersebut diteruskan pada zat X dan ditangkap oleh detektor. Pada percobaan selanjutnya, ia menggunakan cara yang sama namun mengganti zat X menjadi zat Y sehingga partikel yang ditangkap oleh detektor dapat diketahui. Zat X dan zat Y yang dimaksud adalah ....

Chadwick melakukan percobaannya yang terinspirasi dari berbagai ilmuwan. Pada suatu percobaan, ia menggunakan partikel alfa yang dibombardirkan pada lempeng berilium, kemudian partikel tersebut diteruskan pada zat X dan ditangkap oleh detektor. Pada percobaan selanjutnya, ia menggunakan cara yang sama namun mengganti zat X menjadi zat Y sehingga partikel yang ditangkap oleh detektor dapat diketahui. Zat X dan zat Y yang dimaksud adalah ....

  1. zat X: parafin
    zat Y: gas hidrogenspace 

  2. zat X: parafin
    zat Y: gas neonspace 

  3. zat X: parafin
    zat Y: gas heliumspace 

  4. zat X: gas litium
    zat Y: parafinspace 

  5. zat X: gas helium
    zat Y: parafinspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

55

:

17

Klaim

Iklan

F. Tri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan C.

jawaban yang tepat adalah pilihan C.space 

Pembahasan

Chadwick membombardir lempeng tipis berilium dengan partikel alfa dan menempatkan lilin parafin (zat X) di belakang berilium tersebut. Parafin yang terkena radiasi dari berilium ini ternyata melepaskan radiasi berupa proton yang ditangkap oleh detektor. Partikel hasil radiasi dari berilium ini memiliki daya tembus yang besar, jadi kemungkinan besar merupakan partikel netral. Chadwick mengganti lilin parafin (zat X) dengan gas helium, nitrogen, dan litium (zat Y) untuk memastikan bahwa partikel yang keluar dari lempeng berilium merupakan partikel netral seberat proton yang kemudian dinamakan neutron. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan C .

Chadwick membombardir lempeng tipis berilium dengan partikel alfa dan menempatkan lilin parafin (zat X) di belakang berilium tersebut. Parafin yang terkena radiasi dari berilium ini ternyata melepaskan radiasi berupa proton yang ditangkap oleh detektor. Partikel hasil radiasi dari berilium ini memiliki daya tembus yang besar, jadi kemungkinan besar merupakan partikel netral.

Chadwick mengganti lilin parafin (zat X) dengan gas helium, nitrogen, dan litium (zat Y) untuk memastikan bahwa partikel yang keluar dari lempeng berilium merupakan partikel netral seberat proton yang kemudian dinamakan neutron. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan C.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Persamaan antara pemodelan teori atom Chadwick dengan Rutherford dan Bohr adalah ….

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia