Iklan

Iklan

Pertanyaan

Cermati teks pantun berikut! (1) Di Jakarta ada tugu monas (2) [ ...] (3) Kami bangga padamu timnas (4) Yang ‘tlah berjuang dengan tepat Larik yang tepat untuk melengkapi teks pantun tersebut adalah ...

Cermati teks pantun berikut!


(1)    Di Jakarta ada tugu monas

(2)    [ ...]

(3)    Kami bangga padamu timnas

(4)    Yang ‘tlah berjuang dengan tepat


Larik yang tepat untuk melengkapi teks pantun tersebut adalah ...space 
 

  1. Ukuran tugu tiga satu empatundefined 

  2. Ornamennya belah ketupatundefined 

  3. Penduduknya sangatlah rapatundefined 

  4. Di Papua ada Rajaampatundefined 

  5. Panjangnya terukur tepatundefined 

Iklan

F. Fadilaturrohmah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Malang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Iklan

Pembahasan

Pantun merupakan salah satu bentuk dari puisi lamaIndonesia yang tiap bait biasanya terdiri dari empat baris dan bersajak a-b-a-b. Sehingga, larik yang tepat untuk melengkapi pantun tersebut adalah Di Papua ada Rajaampat . Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Pantun merupakan salah satu bentuk dari puisi lama Indonesia yang tiap bait biasanya terdiri dari empat baris dan bersajak a-b-a-b. Sehingga, larik yang tepat untuk melengkapi pantun tersebut adalah Di Papua ada Rajaampat.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

378

dzakynihatsaputra

Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kalimat berikut! Rumah itu bagaikan istana seorang raja. Kalimat di atas mengandung majasperbandingan jenis ....

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia