Iklan

Pertanyaan

Cermati teks berikut! Jengkol merupakan salah satu bahan makanan yang unik. Jengkol diakui sangat enak bagi sebagian orang, tetapi dijauhi banyak orang akibat baunya. Namun, bau jengkol tidak bisa menahan selera para pecinta jengkol. Makanan dari jengkol disukai banyak orang, tetapi tidak sedikit yang membencinya. Jengkol dapat diolah menjadi semur jengkol. Semur jengkol adalah makanan khas Betawi. Semur jengkol apat ditemukan di kedai-kedai yang menyajikan menu nasi uduk. Semur jengkol ini juga menyebar ke berbagai daerah di Indonesia. Rangkuman teks tersebut adalah ….

Cermati teks berikut!

Jengkol merupakan salah satu bahan makanan yang unik. Jengkol diakui sangat enak bagi sebagian orang, tetapi dijauhi banyak orang akibat baunya. Namun, bau jengkol tidak bisa menahan selera para pecinta jengkol. Makanan dari jengkol disukai banyak orang, tetapi tidak sedikit yang membencinya.

Jengkol dapat diolah menjadi semur jengkol. Semur jengkol adalah makanan khas Betawi. Semur jengkol apat ditemukan di kedai-kedai yang menyajikan menu nasi uduk. Semur jengkol ini juga menyebar ke berbagai daerah di Indonesia.

 

Rangkuman teks tersebut adalah ….

  1. Jengkol adalah makanan yang tersebar di berbagai daerah di Indonesia dengan baunya yang khas.

  2. Jengkol adalah salah satu bahan makanan yang unik dan dapat diolah menjadi semur jengkol.

  3. Jengkol adalah makanan unik yang menimbulkan rasa enak dan disukai sebagian orang Betawi.

  4. Jengkol adalah makanan khas Betawi yang dapat ditemukan di kedai makanan dengan nasi uduk.

  5. Jengkol adalah makanan yang disukai oleh sebagian orang yang menyukai bau khas jengkol.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

21

:

40

:

23

Klaim

Iklan

A. Pusporini

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Dengan cara merangkai dua gagasan pokok dalam teks, gagasan pokok paragraph pertama, jengkol adalah salah satu bahan makanan yang unik. Gagasan pokok paragrafkedua jengkol dapat diolah menjadi semur jengkol.

Dengan cara merangkai dua gagasan pokok dalam teks, gagasan pokok paragraph pertama, jengkol adalah salah satu bahan makanan yang unik. Gagasan pokok paragraf kedua jengkol dapat diolah menjadi semur jengkol.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Anindya Desy Yuliaputri

Jawaban tidak sesuai

Anisa Fara

Pelit

Iklan

Pertanyaan serupa

Bacalah paragraf berikut! Yodium merupakan salah satu mineral penting yang dibutuhkan oleh tubuh. Mineral ini sangat dibutuhkan dalam produksi hormontiroid. Hormon tiroid berperan dalam pertumbuhan...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia