Iklan

Pertanyaan

Cermati puisi modern berikut! Cermin oleh Sapardi Djoko Damono Cermin takpernah berteriak ia pun tak pernah meraung, tersedan, atau terisak meski apapun terjadi terbalik di dalamnya barangkali ia hanya bisa bertanya mengapa kau seprti kehabisan suara? Tema puisi tersebut adalah….

Cermati puisi modern berikut!

Cermin

oleh Sapardi Djoko Damono

 

Cermin takpernah berteriak

ia pun tak pernah meraung, tersedan, atau terisak

meski apapun terjadi terbalik di dalamnya

barangkali ia hanya bisa bertanya

mengapa kau seprti kehabisan suara?

 

Tema puisi tersebut adalah….

  1. introspeksi diri

  2. kesadaran diri

  3. becermin

  4. hati nurani

  5. kebaikan hati

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

21

:

21

Klaim

Iklan

A. Pusporini

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Berkaca atau becermin lambang berkaca diri atau introspeksi diri. Dengan introspeksi diri kita dapat melihat dan belajar menerima kesalahan dan kekurangan sendiri. Hal ini dipertegas pada baris berikut meski apapun terjadi terbalik di dalamnya barangkali ia hanya bisa bertanya mengapa kau seprti kehabisan suara? Baris tersebut menjelaskan bahwa walau berat mengakui kesalahan, yang bisa dilakukan saat berintrospeksi adalah menerima diri apa adanya terlebih dahulu.

Berkaca atau becermin lambang berkaca diri atau introspeksi diri. Dengan introspeksi diri kita dapat melihat dan belajar menerima kesalahan dan kekurangan sendiri. Hal ini dipertegas pada baris berikut

meski apapun terjadi terbalik di dalamnya

barangkali ia hanya bisa bertanya

mengapa kau seprti kehabisan suara?

Baris tersebut menjelaskan bahwa walau berat mengakui kesalahan, yang bisa dilakukan saat berintrospeksi adalah menerima diri apa adanya terlebih dahulu.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan puisi berikut untuk menjawab soal nomor 6 dan 7! Tema yang terdapat dalam puisi tersebut adalah ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia