Iklan

Pertanyaan

Cermati penggalan novel berikut! Meskipun demikian, bagi Kanjat pribadi, rasa berutang kepada masyarakat penyadap adalah sebuah kejujuran yang mungkin unik tetapi terus mengepung jiwa. Utang itu makin disadari mengalir sampai ke pembuluh darah yang terhalus dan terus berbisik minta diperhitungkan setidaknya secara moral. Kanjat merasa dirinya selalu diburu. Bekisar Merah ,Ahmad Tohari Alasan pelukisan watak tokoh dalam penggalan novel tersebut menggunakan cara pelukisan jalan pikiran tokoh adalah ….

Cermati penggalan novel berikut!

Meskipun demikian, bagi Kanjat pribadi, rasa berutang kepada masyarakat penyadap adalah sebuah kejujuran yang mungkin unik tetapi terus mengepung jiwa. Utang itu makin disadari mengalir sampai ke pembuluh darah yang terhalus dan terus berbisik minta diperhitungkan setidaknya secara moral. Kanjat merasa dirinya selalu diburu.

Bekisar Merah, Ahmad Tohari

Alasan pelukisan watak tokoh dalam penggalan novel tersebut menggunakan cara pelukisan jalan pikiran tokoh adalah ….

  1. Karena tokoh berdialog dengan dirinya sendiri

  2. Karena adanya penggambaran pengarang secara langsung

  3. Karena tokoh mendapat bisikan

  4. Karena pengarang menggambarkan secara langsung melalui suara batin tokoh

  5. Karena merasa jiwanya dikepung

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

11

:

16

:

42

Iklan

H. Hartanto

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Pembahasan

Alasan pelukisan watak tokoh dalam penggalan novel tersebut menggunakan cara pelukisan jalan pikiran tokoh karena pengarang menggambarkan secara langsung melalui suara batin tokoh. Pelukisan jalan pikiran dan perasaan itu terlihat dan disimpulkan dari pernyataan “sebuah kejujuran terus mengepung jiwa dan Kanjat merasa dirinya selalu diburu”. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Alasan pelukisan watak tokoh dalam penggalan novel tersebut menggunakan cara pelukisan jalan pikiran tokoh karena pengarang menggambarkan secara langsung melalui suara batin tokoh. Pelukisan jalan pikiran dan perasaan itu terlihat dan disimpulkan dari pernyataan “sebuah kejujuran terus mengepung jiwa dan Kanjat merasa dirinya selalu diburu”. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Syifaa Rizqina

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!