Iklan

Pertanyaan

Cermati kutipan teks eksposisi berikut! Para ahli menyimpulkan bahwa masalah tersebut disebabkan oleh praktik pembangunan yang tidak memerhatikan kelestarian alam, atau disebut pembangunan yang tidak berkelanjutan. Seharusnya, konsep pembangunan adalah memenuhi kebutuhan manusia saat ini dengan mempertimbangkan kebutuhan generasi mendatang dalam memenuhi kebutuhannya. Struktur teks eksposisi pada paragraf tersebut adalah….

Cermati kutipan teks eksposisi berikut!

Para ahli menyimpulkan bahwa masalah tersebut disebabkan oleh praktik pembangunan yang tidak memerhatikan kelestarian alam, atau disebut pembangunan yang tidak berkelanjutan. Seharusnya, konsep pembangunan adalah memenuhi kebutuhan manusia saat ini dengan mempertimbangkan kebutuhan generasi mendatang dalam memenuhi kebutuhannya.

Struktur teks eksposisi pada paragraf tersebut adalah….

  1. tesis

  2. pendahuluan

  3. argumentasi

  4. penutup

  5. penegasan ulang

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

32

:

12

Klaim

Iklan

I. Yassa

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Struktur teks eksposisi yaitu tesis atau pernyataan pendapat, argumentasi, dan penegasan ulang dan rekomendasi. Argumentasi merupakan unsur penjelas untuk mendukung tesis yang disampaikan. Argumentasi dapat berupa alasan logis, data hasil temuan, fakta-fakta, bahkan pernyataan para ahli.

Struktur teks eksposisi yaitu tesis atau pernyataan pendapat, argumentasi, dan penegasan ulang dan rekomendasi. Argumentasi merupakan unsur penjelas untuk mendukung tesis yang disampaikan. Argumentasi dapat berupa alasan logis, data hasil temuan, fakta-fakta, bahkan pernyataan para ahli.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Bacalah dengan seksama kutipan berikut! “Gubernur Sulawesi utara, SH. Sarundajang, di manado, Sulawesi utara, mengatakan, dibutuhkan konsensus nasional baru untuk memperteguh nilai Kebangsaan.” ...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia