Iklan

Pertanyaan

Cermati kutipan kedua teks novel di bawah ini! Kutipan I Aku ingin menyelamatkan Jimbron walaupun benci setengah mati pada Arai. Aku dan Arai menopang Jimbron dan beruntung kami berada dalam labirin gang yang membingungkan. ( Sang Pemimpi, Andrea Hirata ) Kutipan II Apakah dia terluka? Sebenarnya, kalau diizinkan Hernest dan Bu asrama aku ingin menengoknya sekarang juga. Aku ingin minta maaf atas kelakuanku tadi. ( Hari-hari di Rainnesthood ) Persamaan nilai sosial pada kedua novel di atas terdapat dalam kalimat….

Cermati kutipan kedua teks novel di bawah ini!

Kutipan I

Aku ingin menyelamatkan Jimbron walaupun benci setengah mati pada Arai. Aku dan Arai menopang Jimbron dan beruntung kami berada dalam labirin gang yang membingungkan.  

(Sang Pemimpi, Andrea Hirata)

Kutipan II

Apakah dia terluka? Sebenarnya, kalau diizinkan Hernest dan Bu asrama aku ingin menengoknya sekarang juga. Aku ingin minta maaf atas kelakuanku tadi.

(Hari-hari di Rainnesthood)

 

Persamaan nilai sosial pada kedua novel di atas terdapat dalam kalimat….

  1. kepdulian terhadap teman.

  2. kebencian terhadap seorang teman.

  3. permohonan maaf untuk seorang teman.

  4. melakukan perbuatan yang telah melukai temannya sendiri.

  5. berhasil melewati labirin yang membingungkan.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

06

:

58

Klaim

Iklan

N. Febriyanti

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Nilai sosial dalam karya sastra merupakan nilai-nilai yang berkaitan dengan hubungan antar manusia. Nilai sosial yang ditunjukkan pada kutipan I yaitu kepedulian terhadap temannya dengan cara menolong.Nilai sosial yang ditunjukkan pada kutipan I yaitu kepedulian terhadap temannya dengan cara menjenguknya ketika sakit.

Nilai sosial dalam karya sastra merupakan nilai-nilai yang berkaitan dengan hubungan antar manusia. Nilai sosial yang ditunjukkan pada kutipan I yaitu kepedulian terhadap temannya dengan cara menolong.  Nilai sosial yang ditunjukkan pada kutipan I yaitu kepedulian terhadap temannya dengan cara menjenguknya ketika sakit.  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Pertanyaan serupa

Bacalah penggalan novel di bawah ini! “Meski tuan rumah belum menjawab apakah dia bersedia menerima Hidjo atau tidak, namun kalau melihat dari roman mukanya, jelas menunjukkan kalau dia senang seka...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia