Iklan
Pertanyaan
Cermati kalimat-kalimat berikut!
(1) Syukur-syukur jadi anak superior dengan IQ di atas 130.
(2) Dalam paradigma IQ dikenal kategori hampir atau genius kalau seseorang punya IQ di atas 140.
(3) Hingga hari ini pun masih banyak orang tua yang mengharapkan anak-anaknya pintar, terlahir dengan IQ (intelegence quotient) di atas level normal (lebih dari 100).
(4) Harapan ini tentu sah saja.
(5) Albert Einsten adalah ilmuan yang IQ-nya disebut-sebut lebih dari 160.
Susunan kalimat tersebut yang tepat adalah....
(1), (2), (3), (4), (5)
(2), (3), (4), (5), (1)
(3), (1), (4), (2), (5)
(4), (2), (5), (3), (1)
(5), (3), (1), (4), (2)
Iklan
R. Trihandayani
Master Teacher
3
5.0 (4 rating)
Nahwa khna
Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Bantu banget
novia.camabaFKH
Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️ Mudah dimengerti
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia