Iklan

Pertanyaan

Cermati kalimat berikut! Achdiat adalah anak yang cerdas, sehingga ayahnya berharap ia menjadi sarjana hukum. Variasi kalimat berikut yang sesuai untuk kalimat tersebut adalah ...

Cermati kalimat berikut!


Achdiat adalah anak yang cerdas, sehingga ayahnya berharap ia menjadi sarjana hukum.

Variasi kalimat berikut yang sesuai untuk kalimat tersebut adalah ...

  1. Menulis ia lakukan sejak ia pandai merangkai kata-kata. undefined

  2. la anak yang pandai sehingga ayahnya ingin ia menjadi ahli hukum. undefined

  3. Anak yang tergolong biasa saja namun mempunyai kesenangan menulis. undefined

  4. Beliau suka menulis buku, tidak heran jika ayahnya sangat mendukung. undefined

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

26

:

06

Klaim

Iklan

S. Nurjannah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Jember

Jawaban terverifikasi

Jawaban

variasi kalimat berikut yang sesuai untuk kalimat tersebut adalah la anak yang pandai sehingga ayahnya ingin ia menjadi ahli hukum.

variasi kalimat berikut yang sesuai untuk kalimat tersebut adalah la anak yang pandai sehingga ayahnya ingin ia menjadi ahli hukum.space

Pembahasan

Variasi kalimat adalah kalimat yang divariasikan dengan mengubah kalimat semula menjadi bentuk baru. Salah satu cara memvariasikan kalimat adalah mengganti kata-kata tertentu dengan kata yang memiliki makna sama (sinonim) . Dalam kalimat tersebut kata cerdas dapat diganti dengan pandai . Sementara itu, kata berharap bisa diganti dengan ingin . Dengan demikian, variasi kalimat berikut yang sesuai untuk kalimat tersebut adalah la anak yang pandai sehingga ayahnya ingin ia menjadi ahli hukum.

Variasi kalimat adalah kalimat yang divariasikan dengan mengubah kalimat semula menjadi bentuk baru. Salah satu cara memvariasikan kalimat adalah mengganti kata-kata tertentu dengan kata yang memiliki makna sama (sinonim). Dalam kalimat tersebut kata cerdas dapat diganti dengan pandai. Sementara itu, kata berharap bisa diganti dengan ingin.

Dengan demikian, variasi kalimat berikut yang sesuai untuk kalimat tersebut adalah la anak yang pandai sehingga ayahnya ingin ia menjadi ahli hukum.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

golda

makasiii bangett 🫰🏼

Andar Men

Mudah dimengerti

pepan adam

Jawaban tidak sesuai

iffa

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Kalimat yang tepat untuk melengkapi ulasan tersebut adalah....

1

3.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia