Iklan

Iklan

Pertanyaan

Cermati iklan lowongan pekerjaan berikut. Kalimat pembuka suratlamaran sesuai iklan tersebut adalah ....

Cermati iklan lowongan pekerjaan berikut.



Kalimat pembuka surat lamaran sesuai iklan tersebut adalah .... 

  1. Berdasarkan iklan yang dimuat pada harian Kabar Nusantara 11 Januari 2020, dengan ini saya mengajukan lamaran pekerjaan ... undefined 

  2. Dengan ijazah yang sesuai dengan iklan Bapak/Ibu di Kabar Nusantara, saya bermaksud melamar ...undefined 

  3. Saya bermaksud melamar kepada perusahaan Bapak/lbu sesuai dengan iklan yang dimuat pada Kabar Nusantara ....undefined 

  4. Saya berharap perusahaan Bapak/lbu menerima saya karena saya memiliki latar belakang pendidikan yang sesuai ....undefined 

  5. Sehubungan dengan iklan Bapak/Ibu di Kabar Nusantara, saya berminat melamar kepada perusahaan Bapak . . . .undefined 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kalimat pembuka merupakan bagian awal isi surat. Kalimat pembuka surat digunakan sebagai pengantar untuk menyampaikan isi surat dan menarik perhatian pembaca terhadap isi·pokok surat. Dalam kalimat pembuka, biasanya mencantumkan sumber informasi lowongan pekerjaan, disertai dengan jenis sumber informasi seperti surat kabar;media sosial;dll,serta waktu penayangan informasi. Berdasarkan teori diatas, maka kalimat pembuka surat lamaran sesuai iklan tersebut adalah berdasarkan iklan yang dimuat pada harian Kabar Nusantara 11 Januari 2020, dengan ini saya mengajukan lamaran pekerjaan ... Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Kalimat pembuka merupakan bagian awal isi surat. Kalimat pembuka surat digunakan sebagai pengantar untuk menyampaikan isi surat dan menarik perhatian pembaca terhadap isi·pokok surat. Dalam kalimat pembuka, biasanya mencantumkan sumber informasi lowongan pekerjaan, disertai dengan jenis sumber informasi seperti surat kabar;media sosial;dll,serta waktu penayangan informasi.

Berdasarkan teori diatas, maka kalimat pembuka surat lamaran sesuai iklan tersebut adalah berdasarkan iklan yang dimuat pada harian Kabar Nusantara 11 Januari 2020, dengan ini saya mengajukan lamaran pekerjaan ...

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

36

NADYA RANJANI NASAf

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bagian pembuka surat ditunjukkan bagian berangka ....

29

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia