Iklan

Pertanyaan

Carilah minimal tiga contoh peristiwa yang ada di sekitar rumah/ sekolah atau yang sering Anda lihat sehari-hari, yang melibatkan reaksi kimia. Jelaskan apakah reaksi tersebut termasuk reaksi redoks atau bukan.

Carilah minimal tiga contoh peristiwa yang ada di sekitar rumah/ sekolah atau yang sering Anda lihat sehari-hari, yang melibatkan reaksi kimia. Jelaskan apakah reaksi tersebut termasuk reaksi redoks atau bukan.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

22

:

51

Klaim

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Reaksi kimia yang sering dilihat sehari-hari adalah Pisang dan apel yang sudah dikupas kelamaan jadi berwarna coklat. Paku dan pagar yang berkarat. Pembakaran kertas Buah-buahan yang berubah warna menjadi coklat adalah peristiwa reaksi redoks. Buah-buahan yang sudah dikupas akan terpapar udara (oksigen) dan mengalami oksidasi. Reaksi yang prosesnya membutuhkan/ melibatkan oksigen ini disebut sebagai reaksi oksidasi. Paku dan pagar terbuat dari besi yang mudah berkarat jika kontak dengan air dan udara. Besi berkarat terjadi akibat besi bereaksi dengan gas oksigen dan uap air/air. Peristiwa ini termasuk contoh reaksi redoks karena melibatkan perubahan bilangan oksidasi unsur besi. Kertas yang dibakar merupakan reaksi oksidasi yaitu reaksi dengan oksigen menghasilkan zat baru. Pembakaran sempurna menghasilkan zat baru berupa gas karbon dioksida dan uap air.

Reaksi kimia yang sering dilihat sehari-hari adalah

  1. Pisang dan apel yang sudah dikupas kelamaan jadi berwarna coklat.
  2. Paku dan pagar yang berkarat.
  3. Pembakaran kertas

Buah-buahan yang berubah warna menjadi coklat adalah peristiwa reaksi redoks. Buah-buahan yang sudah dikupas akan terpapar udara (oksigen) dan mengalami oksidasi. Reaksi yang prosesnya membutuhkan/ melibatkan oksigen ini disebut sebagai reaksi oksidasi.

Paku dan pagar terbuat dari besi yang mudah berkarat jika kontak dengan air dan udara. Besi berkarat terjadi akibat besi bereaksi dengan gas oksigen dan uap air/air. Peristiwa ini termasuk contoh reaksi redoks karena melibatkan perubahan bilangan oksidasi unsur besi.

Kertas yang dibakar merupakan reaksi oksidasi yaitu reaksi dengan oksigen menghasilkan zat baru. Pembakaran sempurna menghasilkan zat baru berupa gas karbon dioksida dan uap air.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada panci aluminium yang kita gunakan setiap hari sebenarnya terdapat lapisan aluminium oksida yang tipis dan kuat. Lapisan ini terbentuk saat aluminium yang barudiproduksi mengalami kontak dengan ok...

23

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia