Iklan

Iklan

Pertanyaan

Carilah data pertumbuhan ekonomi dari sebelum masa pandemik hingga saat ini, gambarkan pergerakannya melalui Grafik pertumbuhan ekonomi !

Carilah data pertumbuhan ekonomi dari sebelum masa pandemik hingga saat ini, gambarkan pergerakannya melalui Grafik pertumbuhan ekonomi ! 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pertumbuhan ekonomi adalah peningkatan kegiatan ekonomi masyarakat yang menyebabkan peningkatan jumlah produksi barang dan jasa di suatu negara pada periode tertentu. Berikut ini adalah grafik pertumbuhan ekonomi dari tahun 2016 s.d. kuartal kedua tahun 2021. Penjelasan: Kuartal kedua pada tahun 2016, 2017, 2018 dan 2019 pertumbuhan ekonomi secara berurutan adalah sebesar 4,01%; 4,01%; 4,21%; dan 4,20%. Pada periode ini belum terjadi pandemi sehingga pertumbuhan ekonomi cenderung stabil diangka 4%. Sementara pada kuartal kedua tahun 2020, pertumbuhan ekonomi adalah sebesar -4,19%. Ini menunjukan bahwa terjadi penurunan yang signifikan yang disebabkan oleh adanya pandemi. Pandemi menyebabkan banyak pabrik yang tidak berproduksi dan tingkat pengangguran yang meningkat tajam. Pada kuartal kedua tahun 2021, sudah terjadi kenaikan pertumbuhan ekonomi menjadi 3,31% karena Indonesia sudah memasuki masa pemulihan setelah pandemi. Kesimpulannya bahwa pada saat pandemi terjadi penurunan terhadap pertumbuhan ekonomi karena terjadi penurunan aktivitas ekonomi yang signifikan.

Pertumbuhan ekonomi adalah peningkatan kegiatan ekonomi masyarakat yang menyebabkan peningkatan jumlah produksi barang dan jasa di suatu negara pada periode tertentu. Berikut ini adalah grafik pertumbuhan ekonomi dari tahun 2016 s.d. kuartal kedua tahun 2021.

Penjelasan:

  • Kuartal kedua pada tahun 2016, 2017, 2018 dan 2019 pertumbuhan ekonomi secara berurutan adalah sebesar 4,01%; 4,01%; 4,21%; dan 4,20%. Pada periode ini belum terjadi pandemi sehingga pertumbuhan ekonomi cenderung stabil diangka 4%.
  • Sementara pada kuartal kedua tahun 2020, pertumbuhan ekonomi adalah sebesar -4,19%. Ini menunjukan bahwa terjadi penurunan yang signifikan yang disebabkan oleh adanya pandemi. Pandemi menyebabkan banyak pabrik yang tidak berproduksi dan tingkat pengangguran yang meningkat tajam.
  • Pada kuartal kedua tahun 2021, sudah terjadi kenaikan pertumbuhan ekonomi menjadi 3,31% karena Indonesia sudah memasuki masa pemulihan setelah pandemi.
  • Kesimpulannya bahwa pada saat pandemi terjadi penurunan terhadap pertumbuhan ekonomi karena terjadi penurunan aktivitas ekonomi yang signifikan. space space space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Untuk mengetahui keberhasilan pembangunan ekonom, pemerintah melakukan pendataan terkait kondisi kesehatan, pendidikan, fertilitas, keluarga berencana, ketenagakerjaan, perumahan, dan kondisi sosial e...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia