Iklan

Iklan

Pertanyaan

Candi Hindu yang dibangun di masa Kerajaan Mataram adalah…

Candi Hindu yang dibangun di masa Kerajaan Mataram adalah…

  1. Candi Prambanan

  2. Candi Mendut

  3. Candi Sewu

  4. Candi Borobudur

  5. Candi Pawon

Iklan

E. Mardiana

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Rakai Pikatan merupakan pewaris takhta dari Dinasti Sanjaya, yang menikah dengan Pramodawardhani, anak dari Raja Samaratungga yang merupakan keturunan Wangsa Syailendra. Rakai Pikatan berhasil menjadi raja di Kerajaan Mataram setelah menaklukkan Balaputradewa yang menandai berakhirnya kekuasaan Dinasti Syailendra yang beragama Buddhadi Mataram. Selanjutnya pada masa Rakai Pikatan kekuasaan Mataram meluas sampai meliputi seluruh Jawa Tengah dan Jawa Timur. Semangat kebudayaan Hindu dihidupkan kembali pada masa pemerintahan Rakai Pikatandengan membangun candi Hindu yang besar, yaitu Candi Prambanan. Di dalam kompleks Candi Prambanan pun berdiri Candi Sewu yang bercorak Buddha berdampingan dengan Candi Prambanan yang bercorak hindu menunjukkan bahwa sejak zaman dahulu di Jawa umat Hindu dan Buddha hidup secara harmonis dan adanya toleransi beragama. Berdasarkan penjelasan di atas maka jawaban yang tepat adalah A.

Rakai Pikatan merupakan pewaris takhta dari Dinasti Sanjaya, yang menikah dengan Pramodawardhani, anak dari Raja Samaratungga yang merupakan keturunan Wangsa Syailendra. Rakai Pikatan berhasil menjadi raja di Kerajaan Mataram setelah menaklukkan Balaputradewa yang menandai berakhirnya kekuasaan Dinasti Syailendra yang beragama Buddha di Mataram. Selanjutnya pada masa Rakai Pikatan kekuasaan Mataram meluas sampai meliputi seluruh Jawa Tengah dan Jawa Timur. Semangat kebudayaan Hindu dihidupkan kembali pada masa pemerintahan Rakai Pikatan dengan membangun candi Hindu yang besar, yaitu Candi Prambanan. Di dalam kompleks Candi Prambanan pun berdiri Candi Sewu yang bercorak Buddha berdampingan dengan Candi Prambanan yang bercorak hindu menunjukkan bahwa sejak zaman dahulu di Jawa umat Hindu dan Buddha hidup secara harmonis dan adanya toleransi beragama. 


Berdasarkan penjelasan di atas maka jawaban yang tepat adalah A.
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Raja Airlangga dimakamkan di candi ....

7

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia