Iklan

Pertanyaan

Campuran terdiri dari tiga jenis yaitu larutan, koloid, dan suspensi. Berikut ini yang membedakan koloid dengan suspensi adalah ... (1) Ukuran partikel (2) Gerak partikel (3) Kestabilan sistem (4) Homogenitas sistem (secara mikroskopis)

Campuran terdiri dari tiga jenis yaitu larutan, koloid, dan suspensi. Berikut ini yang membedakan koloid dengan suspensi adalah ...
(1) Ukuran partikel
(2) Gerak partikel
(3) Kestabilan sistem 
(4) Homogenitas sistem (secara mikroskopis)
 

  1. Jawaban (1), (2), dan (3) benar.

  2. Jawaban (1) dan (3) yang benar.

  3. Jawaban (2) dan (4) yang benar.

  4. Hanya jawaban (4) yang benar.

  5. Semua jawaban (1), (2), (3), dan (4) benar.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

58

:

35

Iklan

N. Puji

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Ukuran partikel dari sistem koloid adalah sekitar 1-100 nm, sedangkan untuk suspensi sebesar > 100 nm. Yang menyebabkan koloid bersifat stabil adalah sifat gerak Brown, karena adanya tumbukan oleh molekul-molekul pada sisi-sisi partikel yang tidak sama. Dengan adanya sifat gerak Brown, maka partikel koloid terhindar dari pengendapan karena bergerak terus-menerus dan tidak dipengaruhi oleh gravitasi sehingga koloid menjadi stabil. Namun, pada suspensi gerak partikelnya mengikuti gaya gravitasi. Salah satu contoh suspensi yaitu air kopi. Jika kita lihat dari kestabilan campuran, lama kelamaan serbuk kopi (dalam air) akan jatuh ke dasar wadah dan mengendap. Hal ini menandakan gerak partikel pada suspensi mengikuti gaya gravitasi dan bersifat tidak stabil. Sifat campuran sistem koloid dan suspensi sama-sama bersifat heterogen (secara mikroskopis) dan terdiri dari 2 fase.

Ukuran partikel dari sistem koloid adalah sekitar 1-100 nm, sedangkan untuk suspensi sebesar > 100 nm. 

Yang menyebabkan koloid bersifat stabil adalah sifat gerak Brown, karena adanya tumbukan oleh molekul-molekul pada sisi-sisi partikel yang tidak sama. Dengan adanya sifat gerak Brown, maka partikel koloid terhindar dari pengendapan karena bergerak terus-menerus dan tidak dipengaruhi oleh gravitasi sehingga koloid menjadi stabil. Namun, pada suspensi gerak partikelnya mengikuti gaya gravitasi. Salah satu contoh suspensi yaitu air kopi. Jika kita lihat dari kestabilan campuran, lama kelamaan serbuk kopi (dalam air) akan jatuh ke dasar wadah dan mengendap. Hal ini menandakan gerak partikel pada suspensi mengikuti gaya gravitasi dan bersifat tidak stabil.

Sifat campuran sistem koloid dan suspensi sama-sama bersifat heterogen (secara mikroskopis) dan terdiri dari 2 fase.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!